Suara.com - Bakpia khas Yogyakarta memang menjadi salah satu oleh-oleh andalan bagi wisatawan yang berkunjung di Kota Pelajar ini. Salah satu yang masih bertahan dari puluhan tahun lalu sampai sekarang adalah Bakpia 25.
Hari ini, genap 70 tahun merek dagang Bakpia 25 berdiri, usaha rumahan yang mulanya dijajakan dari satu arisan ke arisan lainnya kini menjelma raksasa penghasil bakpia dan penjaja oleh-oleh paling disegani di Yogyakarta.
BACA JUGA: Mama Aku Cinta Kamu dan 6 Kalimat Terakhir Sebelum Pesawat Jatuh
Sebutlah beragam merek penghasil bakpia dengan beragam nomor dan nama-nama baru yang seiring zaman selalu menawarkan inovasi rasa bakpia, dan Bakpia 25 tampaknya tetap menjadi salah satu yang teratas dalam daftar oleh-oleh khas Yogyakarta pilihan wisatawan.
Ny. Tan Aris Nio, sang pendiri mungkin tak pernah mengira, bakpia olahannya yang dibuat bersama satu pegawai dan kelima anaknya, kelak sanggup menghidupi ratusan keluarga selama puluhan tahun.
BACA JUGA: 5 Maskapai Ini Tak Pernah Kecelakaan Fatal, Kamu Pernah Naik?
Waktu pula yang akhirnya menjawab, usaha keluarga Ny. Tan Aris Nio yang konsisten, tak dapat menepis jalan takdir keluarganya menjadi penjaja bakpia terkemuka sejak didirikan tahun 1948 hingga hari ini.
Dari yang dahulu dijajakan menggunakan besek hingga kini memakai kotak karton, dari dijajakan melalui satu rumah ke rumah hingga kini tersedia di hotel-hotel, musim boleh berganti, tahun boleh menua namun Bakpia 25 selalu sukses merebut kepercayaan masyarakat.
Tim Guideku.com berkesempatan masuk ke rumah salah satu oleh-oleh bakpia legendaris di Yogyakarta. Ini kisahnya!
Berita Terkait
-
Mau Direvitalisasi, Pasar Baru Akan Jadi Ikon Perbelanjaan Jakarta
-
Gubernur Pramono Sedang Kaji Rencana Revitalisasi Pasar Baru, Sesuai Janji Waktu Kampanye
-
Volume Kiriman Oleh-oleh Milik Jamaah Haji Indonesia Tembus 105 Ton
-
Pasar Kaget Makkah: Surga Belanja untuk Jamaah Haji Indonesia
-
Tips Memilih Oleh-Oleh Haji: Budget Terbatas, Buah Tangan Tetap Berkualitas
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Pemain Keturunan Jerman-Surabaya Kasih Isyarat Soal Peluang Bela Timnas Indonesia
-
Laurin Ulrich Bersinar di Bundesliga 2: Makin Dekat Bela Timnas Indonesia?
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
Terkini
-
Melangkah di Lembah Baliem: Trekking Menyusuri Keindahan Alam Papua
-
5 Pilihan Maskara Waterproof yang Wudhu Friendly, Tak Khawatir saat Salat
-
4 Rekomendasi Body Lotion Pria untuk Mencerahkan Kulit Belang dan Melembapkan
-
Profil B.M Diah: Tokoh Pers dan Pahlawan yang Selamatkan Draf Asli Teks Proklamasi
-
4 Sepatu Lokal Sekelas Adidas untuk Kegiatan Sehari-hari, Murah tapi Berkualitas
-
Berapa Total Sanksi Adat yang Diberikan ke Pandji Pragiwaksono? Segini Kisarannya
-
4 Rekomendasi Jam Tangan Outdoor Terbaik untuk Berpetualang, Fitur Lengkap Ada GPS
-
7 Cara Cerdas Memutar Uang Rp1 Juta agar Bisa Berkembang
-
7 Rekomendasi Tinted Sunscreen Lokal untuk Tutupi Bekas Jerawat dan Flek Hitam
-
5 Parfum Lokal Pria dengan Aroma Woody Terbaik, Cocok Dipakai untuk Acara Malam Hari