Suara.com - Bisa memberi kado istimewa untuk ibunda tercinta di peringatan Hari Ibu pada 22 Desember mungkin harapan semua anak. Namun, situasi dan kondisi kadang tidak memungkinkan dan rencana bisa gagal seketika. Seperti yang terjadi pada mantan atlet basket tampan, Denny Sumargo. Pada peringatan Hari Ibu kali ini, ia mengaku sudah menyiapkan kado istimewa untuk ibunda tercinta. Tetapi apa daya, kado yang semestinya bisa ia persembahkan dengan manis, urung terjadi.
“Pernikahan saya sebetulnya itu mau dijadikan kado untuk ibu saya pas Hari Ibu ini, tapi kan…” celetuk Denny singkat tanpa mau melanjutkan penjelasnnya.
Ya, seperti diketahui, Denny Sumargo gagal melangsungkan pernikahan dengan pengusaha sekaligus sosialita, Dita Soedarjo. Rencana pernikahan mereka boleh dibilang sudah rampung 90 persen. Tetapi, karena masalah perbedaan gaya hidup dan budaya, Denny dan Dita terpaksa mengakhiri hubungan sekaligus membatalkan rencana pernikahan mereka.
Lebih lanjut, Denny mengucapkan selamat Hari Ibu untuk para perempuan dan ibu di seluruh Indonesia dan berpesan kepada semua anak agar jangan pernah mengecewakan ibu.
“Happy Mother’s day to all Indonesian women and mother. Saya harus bilang untuk semua anak, mother is the best thing that you have in this world. Mau seburuk-buruknya citra ibu yang kamu dengar dari orang-orang atau kamu lihat, jangan langsung percaya,” ungkapnya.
Menurut Denn,y seseorang akan tahu siapa ibunya ketika dia sudah menjadi orangtua. Ketika itulah baru tersadar bahwa pandangan kita mungkin salah.
“Jangan pernah mengecewakan ibu, karena di dirinyalah ada doa dan berkat,” tukas Denny saat ditemui Suara.com usai menghadiri pembukaan toko produk olaharaga, Sabtu (22/12/2018), di Kawasan Jakarta Barat.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Adidas Casual Super Nyaman, Cocok Buat Nongki Bareng Teman
-
7 Rekomendasi Sepatu Gym Wanita Terbaik, Modal Rp300 Ribuan Kaki Bebas Cedera
-
Apa Itu Mimetic Violence? Istilah Baru dari Kasus Ledakan SMAN 72 yang Sangat Berbahaya
-
5 Pilihan Parfum Mirip Baccarat di Alfamart yang Tahan Lama, Harga Murah Meriah
-
5 Sepatu Loafers Wanita Terbaik Harga Terjangkau, Cocok Dipakai Kuliah dan Kerja
-
Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
-
5 Parfum dengan Aroma Minuman, Mulai dari Teh Melati hingga Mocktail Segar
-
Pakai Bedak Waterproof? Begini Cara Menghapusnya biar Wudhu dan Ibadah Tetap Sah
-
Tanggal Merah 2026 Hari Apa Saja? Ini Daftar dan Link Download Kalender Lengkapnya
-
Azarine x Sanrio Series, Kolaborasi Make-Up Ter-cute Tahun Ini!