Suara.com - Mampukah lelaki berhubungan seks empat kali sehari?
Berhubungan seks lebih dari satu kali sehari memang merupakan hal yang umum bagi pasangan pengantin baru. Namun bagaimana jika lebih dari empat kali sehari, amankah?
Sebuah penelitian yang dilakukan oleh aplikasi kesuburan Kindara terhadap 500 perempuan, sebanyak 60,8 persen perempuan menginginkan seks tiga hingga lima kali seminggu. Namun, bagaimana dengan lelaki? Bisakah mereka berhubungan seks empat kali semalam?
Dilansir dari laman Metro, sebenarnya mampu tidaknya seorang lelaki bercinta lebih dari empat kali tergantung pada usia.
Studi menunjukkan bahwa durasi rata-rata jarak untuk mendapat orgasme kembali adalah 15 menit untuk yang berusia 18 tahun dan 20 jam untuk lelaki yang berusia 70 tahun. Sementara, lelaki usia pertengahan umumnya hanya butuh waktu 30 menit untuk kembali orgasme.
Jadi, secara teori, tentu sangat mungkin bagi seorang lelaki untuk berhubungan seks empat kali dalam satu malam, meskipun Anda akan mengeluarkan lebih sedikit air mani setelah ejakulasi awal.
Begitu juga dengan kaum hawa. Secara teori, ya, tidak ada alasan bahwa perempuan tidak bisa berhubungan seks lebih dari empat kali dalam semalam. Meski mungkin saja hal ini akan membuat vagina lebih nyeri.
Itu sebabnya, jika Anda akan mencoba berhubungan seks empat kali dalam satu malam, Anda perlu menggunakan pelumas berkualitas tinggi. Jadi, tidak ada batasan frekuensi untuk berhubungan seks. Selama Anda mampu, kenapa tidak?
Baca Juga: Gisel Ungkap Isu Kedekatannya dengan Mischa Chandrawinata
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
Pilihan
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin
-
Tak Mau Ceplas-ceplos Lagi! Menkeu Purbaya: Nanti Saya Dimarahin!
-
H-6 Kick Off: Ini Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
Harga Emas Hari Ini Turun: Antam Belum Tersedia, Galeri 24 dan UBS Anjlok!
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
Terkini
-
Mengapa Halloween Identik dengan Labu? Awalnya Lobak hingga Imigran Irlandia Bawa ke Amerika
-
Apa Efek Samping Asam Benzoat dalam Makanan? Viral Basreng Indonesia Ditahan di Taiwan
-
Ocean Park Hong Kong: Petualangan Seru, Satwa Lucu, dan Fasilitas Ramah Muslim yang Bikin Betah
-
Puteri Indonesia Saira Saima Hampir Diculik Driver Taksi Online: Lompat Keluar Mobil Malem-Malem!
-
Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
-
Parfum Nagita Slavina Wanginya Apa? Ini Rekomendasi 5 Variannya
-
7 Sunscreen yang Bisa Jadi Base Makeup, Praktis dan Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Pilihan Sepatu Padel Pria Murah Cuma Rp500 Ribuan, Sol Kuat Dijamin Awet
-
6 Rekomendasi Sunscreen Stick Terbaik: Praktis Dibawa, Reapply Mudah Tanpa Tangan
-
5 Sunscreen yang Bisa Memutihkan Wajah, Modal Rp70 Ribuan Kulit Auto Glowing