Suara.com - Rayakan Hari Dharma Samudera, Pasukan TNI AL Bersih-Bersih di Pantai Ancol.
Pusat Hidrografi dan Oseanografi TNI Angkatan Laut atau Pushidrosal baru saja menggelar kegiatan Bersih Pantai di sekitar Pantai Lagoon, Ancol, Jakarta, Selasa, (22/1/2019).
Acara bersih-bersih tersebut digelar dalam rangka memperingati Hari Dharma Samudera 2019 yang jatuh setiap 15 Januari untuk mengenang arwah pahlawan laut yang gugur dalam peristiwa pertempuran-pertempuran laut dalam menegakkan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Bekerja sama dengan Ancol Taman Impian, kegiatan bersih pantai Ancol melibatkan sedikitnya 500 orang yang merupakan gabungan dari Pemuda/Pemudi Mahasiswa, Pramuka Saka Bahari, Perwakilan Paguyuban Pemuda Pemudi Maritim Indonesia, serta ratusan anggota Pushidrosal.
"Kegiatan bersih pantai dilalukan di sekitaran perairan Ancol sampai Ancol sebelah Timur," kata Kasubdispus Penerangan Pushidrosal, Letkol Hari, kepada Suara.com, Selasa, (22/1/2019).
Selain itu, fokus kegiatan juga tidak hanya pada sampah yang berada di daerah sepanjang pantai tetapi juga sampah yang berada di perairan dan dasar laut.
Untuk itu, Pushidros AL dan Tim Konservasi Ancol mengirim 10 orang penyelam yang bahu-membahu menyisir perairan Jakarta Utara.
"Ini sejalan dengan misi Ancol yang ingin turut serta mengedukasi masyarakat tentang betapa penting menjaga kelestarian ekosistem pesisir, oleh karena itu kami dukung penuh kegiatan ini" kata Direktur Utama Ancol Taman Impian, C. Paul Tehusijarana pada acara yang sama.
Baca Juga: Cegah Satwa Obesitas, Kebun Binatang Ini Bikin Gym untuk Reptil
Berita Terkait
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Dari Hobi Jadi Profesi: Cara Wonder Voice of Indonesia Cetak Talenta Voice Over Profesional
-
Catat, Ini 7 Titik Tubuh yang Perlu Disemprot Parfum agar Wangi Seharian
-
Specs Coanda vs Ortuseight Hyperblast 2.0, Duel Sepatu Lari Lokal Rekomendasi Dokter Tirta
-
Kalender Jawa 28 Oktober 2025 Selasa Pon: Mengungkap Sifat dan Peruntungan Weton Lainnya
-
5 Cushion Minim Oksidasi dan Cocok untuk Kulit Berminyak, Bye-Bye Wajah Kusam!
-
Bikin Negara Minta Maaf, Siapa MC Radio Televisyen Malaysia yang Salah sebut Prabowo jadi Jokowi?
-
Pendidikan Humaniora Digital: Menjaga Keseimbangan Teknologi dan Nilai Kemanusiaan di Era Modern
-
7 Matcha Powder Terbaik untuk Bikin Latte di Rumah: Rasa Lezat, Lebih Hemat
-
Terinspirasi dari Ruang Ganti Atlet Tenis, Lacoste Ubah Runway Jadi Panggung Atletik yang Elegan
-
Biodata dan Agama Rinaldi Nurpratama, Kakak Raisa Punya Karier Mentereng