Suara.com - Seiring berjalannya waktu, para penggiat dunia kuliner mulai banyak melakukan eksperimen kuliner unik.
Tidak terkecuali tren kuliner glow in the dark atau kuliner yang menyala di dalam gelap.
Pada pertengahan tahun 2017, makanan menyala di dalam gelap mulai bermunculan dalam berbagai bentuk, di antaranya ada es krim hingga donat.
BACA JUGA: Tawarkan Uniknya Makan di Penjara, Restoran Ini Malah Nyaris Bangkrut
Belum lama ini, para pencinta kuliner kembali dikejutkan dengan munculnya ramen glow in the dark.
Ya, makanan ini bisa menciptakan warna terang saat berada di kegelapan.
Ide unik tersebut diciptakan oleh Nakamura.ke, dan menjadi ramen menyala di dalam gelap yang pertama di dunia.
BACA JUGA: Jarang Ditemukan, Kue Cucur Digunakan dalam Berbagai Upacara di Indonesia
Dilansir Guideku.com dari laman Insider, ide ramen menyala di dalam gelap ini dibuat atas dasar mimpi Ami Sueki.
Baca Juga: Dapat Sandwich Kosong, Lelaki Ini Sebut Makanan Pesawat Tak Laik Saji
Sebagai informasi, Ami Sueki sendiri adalah pendiri dari studio desain bernama avant-garde.
Dalam mimpinya tersebut, dirinya bertemu dengan ramen yang bisa menyala dalam gelap.
Mimpi uniknya tersebut diceritakan kepada Courtney Hammond.
Courtney Hammond merupakan salah satu dari pendiri agensi kreatif bernama Dashboard yang ada di wilayah Atlanta.
BACA JUGA: 69 Tahun Beroperasi, Pabrik Kopi Harus Tutup Gara-gara Kotoran Tikus
Berita Terkait
-
10 Inovasi Makanan Paling Aneh yang Ternyata Sangat Cerdas dan Bisa Selamatkan Bumi!
-
TikTok Food Fest 2025: Surga Kuliner Dadakan di Tengah Kota Jakarta!
-
Setahun Prabowo-Gibran: WALHI Ungkap Kemunduran Demokrasi, HAM, dan Lingkungan yang Mencemaskan
-
Menelusuri Jaringan Pasar Gelap Satwa Liar dan Lengahnya Negara
-
TikToker Ello MG Ubah Oseng Telur Pinggir Jalan Jadi Restoran Kekinian, Harga Tetap Merakyat!
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
Terkini
-
Bikin Kulit Glowing Itu Nggak Susah, Cukup Lakukan 3 Kebiasaan Sederhana Ini!
-
Empat Kunci, Satu Pintu: Merayakan Persaudaraan Lintas Iman dan Keberagaman
-
Tradisi Bertemu Inovasi: Ritual Kecantikan Modern dari Filosofi Teh Bangsawan
-
Berapa Harga Bening Skincare? Bisnis Sukses dr. Oky Pratama hingga Punya Rumah Mewah
-
Ngaku Pernah Insecure, Ayu Dewi & Pevita Pearce Ungkap Rahasia Kecantikan Paripurna di ZAP Fest 2025
-
5 Parfum Pria dengan Aroma Kalem: Wangi Awet dan Cocok untuk Berbagai Acara
-
5 Rekomendasi Skincare Set Travel Size yang Praktis Dibawa Bepergian, Gak Ribet!
-
AQUA Bohong Soal Sumber Air? Klarifikasi Danone Sebut Air Akuifer Bikin Publik Makin Ragu
-
7 Krim Malam Mengandung Vitamin E untuk Usia 50 Tahun ke Atas agar Wajah Awet Muda
-
Siapa Ayah Na Daehoon? Setia Dampingi Putranya, Ternyata Punya Jabatan Mentereng