Suara.com - Seorang pria asal Colorado, Amerika Serikat terpaksa membunuh singa gunung yang hendak menerkamnya pada awal Februari lalu demi menyelamatkan nyawanya.
Namun, demikian ada banyak aspek yang bisa kita tinjau dan lakukan agar kejadian serupa tak kembali terulang.
Semua dilakukan agar manusia dan hewan buas saling menghormati teritori masing-masing, alih-alih saling membahayakan.
Dihimpun Guideku.com dari berbagai sumber, inilah 4 tips menghindari serangan hewan buas. Apa saja?
Berada di alam liar
Saat berada di alam liar, hindarilah kawasan perlintasan hewan buas.
Ingatlah menjauhi hewan buas jauh lebih baik ketimbang mengundangnya, so jangan memberi makan hewan yang kerap jadi santapan mereka seperti rusa maupun kelinci. Sebab hewan buas dapat berbalik mengincarmu.
Di kawasan pemukiman
Jangan taruh makanan hewan peliharaan di luar rumah. Sebab ini bisa memancing kedatangan hewan buas.
Baca Juga: Gara-Gara Pabrik Saus Seafood, Kota Ini Disebut Paling Bau Amis di Dunia
Bersiagalah dengan selalu menyediakan alat bantu pengusir hewan buas, seperti tongkat dan semprotan lada.
Tatkala berkemah
Ingatlah untuk tidak membawa masuk makanan ke dalam tenda dan jangan tidur menggunakan pakaian bekas memasak.
Sangat disarankan pula untuk tidak sembarangan menaruh sampah bekas makanan.
Saat papasan langsung dengan hewan buas
Jika kurang pengalaman, jangan nekat menjelajahi alam liar sendirian ya.
Berita Terkait
-
Jatuh Cinta dengan Mainan, Perempuan Ini Nikahi Boneka Zombienya Sendiri
-
5 Negara dengan Tingkat Pembunuhan Tertinggi, Intip Tips untuk Traveler!
-
Bocah 13 Tahun Ini Ditangkap Polisi Usai Curhat ke Siri iPhone
-
Viral, Begini Keseruan Frozen Pants Challenge
-
Amerika Serikat Membeku, Suhu Lebih Dingin dari Antartika
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!