Suara.com - Cemburu memang menjadi hal yang wajar dalam sebuah hubungan percintaan. Bukan hanya wanita yang sering merasakannya, pria juga.
Dikutip dari Hellosehat, cemburu bukan suatu perasaan yang bisa Anda atur. Perasaan ini muncul secara alami dan dapat terjadi pada semua orang.
Kecemburuan muncul karena adanya keinginan menutupi perasaan dan sikap orang lain yang Anda anggap menyakitkan. Biasanya, hal ini terjadi akibat adanya rasa malu, tidak aman, dan kepemilikan yang hadir di dalam sebuah hubungan. Oleh karena itu, Anda sering merendahkan dan membandingkan diri sendiri dengan orang lain.
Ketidakpercayaan diri sering menjadi akar dari munculnya perasaan cemburu, baik di dalam hubungan asmara maupun lainnya.
Walau tidak berbahaya, perasaan yang sering dinilai sebagai tanda cinta ini bisa berpengaruh besar terhadap hubungan Anda. Jadi, sangat penting mengetahui ciri-ciri cemburu, terlebih pada pria yang cenderung tidak suka terlalu terbuka dengan perasaannya.
Masih mengutip dari Hellosehat, berikut beberapa tanda pria sedang cemburu berat.
1. Suka menuduh tidak jelas
Salah satu pemicu cemburu adalah rasa cemas dan takut. Jika seorang pria merasa tidak aman dan takut dalam hubungan asmara, kebiasaan menuduh pasangannya menjadi sering dilakukan. Si pria merasa tidak berdaya dan menyebabkan mereka membuat tuduhan yang tidak berdasar.
Misalnya, Anda sering bepergian dengan rekan kerja yang memang masih dalam satu tim dan harus sering bersama-sama. Menurut pasangan, Anda terlalu banyak menghabiskan waktu dengan teman itu.
Baca Juga: Lagi Nangis dan Cemburu, Ekspresi Nagita Slavina Masih Dibilang Berkelas
Nah, dari situlah muncul berbagai spekulasi dan tuduhan tidak jelas, seperti kemungkinan Anda berbohong sampai selingkuh.
Jika tanda ini sudah muncul, bisa jadi memang pria tersebut sudah mulai terbakar cemburu. Biasanya dia akan minta untuk terus diyakinkan bahwa Anda hanya mencintai dirinya.
2. Muncul sifat posesif
Posesif merupakan sifat seseorang yang senang membatasi gerak-gerik pasangannya. Anda harus selalu melapor, ke mana pun Anda pergi dan bersama siapa saja. Jika diamati dengan saksama, sifat posesif ini sering menjadi sumber masalah dari pertengkaran Anda berdua.
Tentu saja Anda lama-lama akan merasa gerah memiliki pasangan posesif. Akibatnya, kalian akan sering bertengkar karena Anda merasa perlu memperjuangkan kebebasan diri sendiri.
Walaupun terlihat tidak berbahaya, Anda juga harus waspada karena posesif bisa menjadi awal mula hubungan tidak sehat.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
5 Sepatu Padel Nike Murah, Berkualitas dan Nyaman Harga Mulai Rp500 Ribuan
-
5 Sepatu Badminton Terbaik untuk Kelas Profesional, Harga Mulai Rp 700 Ribuan
-
7 Serum untuk Mencerahkan Bibir Gelap, Bikin Cerah Merona Seketika
-
Ogah Pasang AC Ribet? 5 AC Portable Ini Solusinya, Dinginnya Semriwing!
-
5 Bedak Padat yang Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Minyak di Wajah
-
3 Moisturizer Wardah untuk Mencerahkan dan Memudarkan Flek Hitam, Harga Terjangkau
-
Pak Amin Siapanya Nikita Mirzani? Ekspresi Sedihnya saat Dampingi Sidang Vonis Jadi Sorotan
-
5 Pilihan Liptint Glossy Buat Kulit Sawo Matang, Mulai Rp40 Ribuan!
-
FEB UI Gelar Lagi Pengabdian Masyarakat di RW 10 Manggarai: dari Nganggur ke Peluang Usaha
-
10 Tips Menjaga Kesehatan saat Musim Hujan, Tubuh Tetap Fit