Suara.com - Belum lama ini, penemuan seekor ubur-ubur raksasa oleh penyelam perempuan bernama Lizzie Daly dan kameramen Dan Abbot sukses menghebohkan dunia maya.
Dalam program yang dinamai Wild Ocean Week tersebut, diketahui Lizzie Daly dan kameramennya melakukan scuba diving di Cornwall, Inggris.
Namun, sekitar setengah jam menyelam, Lizzie Daly menemukan ubur-ubur barrel raksasa seperti dilansir dari laman Huff Post.
Menurut Daly yang saat itu lantas berenang menghampiri si ubur-ubur, pengalaman tersebut adalah sesuatu yang mendebarkan.
"Menggembirakan, membuat rendah hati, dan memesona adalah cara yang tepat untuk menggambarkan perasaanku," ujar Lizzie Daly.
Ubur-ubur barrel raksasa sendiri merupakan spesies yang kerap ditemukan di bagian selatan pesisir Inggris di saat bulan-bulan hangat.
Namun, terlepas dari ukurannya yang raksasa, ubur-ubur ini bukan merupakan ancaman kepada manusia.
Ubur-ubur barrel raksasa sendiri dapat memiliki berat mencapai 77 pounds atau 35 kg.
Sementara, Wild Ocean Week merupakan kampanye yang bertujuan untuk mengumpulkan uang demi pembersihan laut dan edukasi penyelamatan laut.
Baca Juga: Geger Puluhan Wisatawan di Pantai Citepus Sukabumi Diserang Ubur-ubur
Dalam proyek tersebut, Lizzie Daly dan kameramennya menyelam untuk merekam aneka biota laut yang mereka temui.
Berita Terkait
-
Senyum-senyum Perih Ruben Amorim Saat Tiba di Kampung Halaman Usai Dipecat MU
-
Bahasa Inggris Naik Kelas Jadi Prestasi Akademik, Sertifikat Spelling Bee Bisa Jadi Tiket Beasiswa
-
Ruben Amorim Keras Kepala, Tugas Direktur Olahraga MU Ngapain Sih?
-
Rekor Unbeaten Akhirnya Runtuh! Sunderland Babak-belur di Markas Brentford
-
Tahan Imbang Arsenal, Dominik Szoboszlai: Inilah Titik Balik Kebangkitan Liverpool
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?