Suara.com - Cantik Elegan, Gaya Rambut Cepol Klimis Ala Meghan Markle Paska Melahirkan
Meghan Markle kembali mencuri perhatian kala tampil dalam acara premier film The Lion King di London, Inggris.
Perempuan bergelar Duchess of Sussex tersebut nampak sumringah dan kerap menebar senyum di hadapan publik.
Kali ini, Meghan tampil sedikit berbeda dengan gaya rambutnya. Ia tampil dengan tatanan gaya rambut cepol klimis atau kuncir kuda yang super rapi.
Hal tersebut berbeda dengan gaya harian Meghan di mana ia dikenal dengan tatanan rambut cepol berantakan yang khas.
Menurut penata rambut selebriti, James Johnson, gaya cepol klimis ala Meghan merupakan trik yang sangat cerdas untuk rambut para ibu pasca kelahirannya.
Kepada Mail Online, dia mengatakan, "Ketika Anda hamil, siklus rambut berhenti sehingga rambut tidak jatuh, jadi ketika Anda melahirkan, semua rambut yang seharusnya rontok dalam sembilan bulan rontok dalam periode yang cepat. Meghan mungkin memilih sanggul belakang yang dikerok untuk mencegah rambutnya dari kerusakan lebih lanjut. Jika rambutnya rusak selama kehamilan, mengangkat rambutnya ke atas akan mencegahnya dari kerusakan lebih lanjut," katanya.
James melanjutkan, Meghan juga beberapa kali dinyinyiri karena menguncir rambut acak-acakkan. Karena itu, bisa jadi, Meghan tampil jauh lebih formal dan rapi.
"Juga dia sebelumnya dikritik karena 'cepolnya yang berantakan' jadi mungkin dia mencoba mencari tampilan yang lebih halus untuk membungkam para pembenci."
Baca Juga: Rambut Cepol Serena Williams Kembali Bawa Kemenangan, Apa Rahasianya?
Meghan sendiri tampak memukau saat tampil di karpet merah acara premier The Lion King. Ia mengenakan gaun hitam karya Jason Wu dan tas merk Gucci.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Dari UMKM ke Standar Global, Ketika Industri Kosmetik Lokal Didorong Naik Kelas
-
Oase Hijau di Jakarta Selatan: Hunian Premium yang Tak Lagi Sekadar Investasi, Tapi Gaya Hidup
-
4 Sepatu Wanita Slip On TOMS untuk Tampilan Kasual dan Trendi, Nyaman Dipakai Kapan Saja
-
Nisfu Syaban 2026 Tanggal Berapa? Ini Jadwal Puasa dan Amalan yang Gen Z Wajib Tahu
-
4 Rekomendasi Sunscreen SPF 35 untuk Anak Sekolah, Ringan tapi Tetap Melindungi
-
6 Hikmah Tradisi Munggahan Sebelum Puasa Ramadan untuk Umat Muslim
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 95 Revisi 2023: Soal Hikayat Si Miskin
-
5 Cushion High Coverage untuk Menutup Ketidaksempurnaan Kulit Usia 40 Tahun, Bye Noda Hitam
-
Bagaimana Cara Memilih Cushion yang Tidak Menyebabkan Jerawat? Cek 3 Rekomendasi Produknya
-
Kapan Waktu Tepat Munggahan Ramadan 2026? Cek Jadwal Ideal di Sini!