Suara.com - Seorang wanita bernama Rebecca Tollan ditemukan meninggal dunia di kediamannya beberapa jam setelah mengunggah foto selfie di Facebook. Dilansir dari The Scottish Sun, wanita ini baru saja melahirkan bayinya sekitar dua minggu yang lalu.
Rebecca ditemukan meninggal di kediamannya di Lanarkshire Skotlandia pada Senin (15/7/2017) dini hari. Padahal sebelumnya, Rebecca sempat membagikan sebuah foto mirror selfie di akun media sosialnya.
Pihak kepolisian Skotlandia masih mendalami peyebab kematian Rebbeca. Dua orang pria yang berada di rumah Rebecca saat kejadian juga turut dimintai keterangan.
Berdasarkan pengakuan dua orang pria tersebut, Rebbeca sudah tak enak badan sejak sebelum ditemukan meninggal tapi mereka tak membawa Rebecca berobat karena tak menduga jika ini akan jadi hal yang serius.
Dalam foto selfie terakhirnya, Rebbeca terlihat sehat dan bugar dalam balutan baju hitam dan celana pendek putih. Tak terlihat gurat wajah yang menandakan dirinya sedang sakit saat foto mirror selfie ini diunggah.
Pihak keluarga dikabarkan sangat terpukul atas kejadian ini. Ayah Rebecca mengatakan jika anaknya bukan tipe orang yang nakal dan gemar pergi malam hari.
"Kami tidak tahu apa yang terjadi dengan Rebecca, pada saat ini semuanya masih misteri," ujar ayah Rebecca, Andrew.
Dia juga bersaksi jika Rebecca adalah anak gadis yang bisa diandalkan. Kesedihan mendalam ia ungkapkan karena memikirkan nasib cucu laki-lakinya yang umurnya belum genap sebulan.
Baca Juga: Larang Ngevlog, Garuda Indonesia Hanya Perbolehkan Penumpang Foto Selfie
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
-
Ramalan Zodiak 17 November 2025: Peluang, Cinta, Keberuntungan dan Keuangan Hari Ini
-
10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
Adu Pendidikan Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi yang Berebut Tahta Raja Solo
-
Sunscreen Scora Cocok untuk Tipe Kulit Apa? Ini Kandungan dan Harganya
-
7 Sepatu Lokal Cocok Buat Karyawan WFA di Cafe Rp 100 Ribuan
-
5 Lip Crayon yang Praktis dan Nyaman Dipakai di Bibir, Mulai Rp17 Ribuan
-
7 Parfum Wangi Tahan Lebih dari 10 Jam untuk Anak Sekolah
-
Suara Nusantara Gaungkan Kembali Cerita Rakyat Indonesia untuk Menginspirasi Masa Depan Anak Bangsa
-
Tanggal 17 November Memperingati Hari Apa? Yuk Cari Tahu