Suara.com - Selfie Bareng Ibunya yang Cantik, Pemuda Ini Viral Dikira Foto Bareng Pacar
Punya ibu yang awet muda dan masih cantik di usianya yang menginjak 40-an ke atas memang cukup menyenangkan. Biasanya banyak orang lain salah dalam berpikir dan mengira sang ibu adalah kekasih.
Inilah yang terjadi pada Jonathan Nguyen. Pemuda berusia 22 tahun ini kerap membuat orang tercengang ketika keluar bersama ibunya. Ya, orang sering salah mengira ibunya adalah pacarnya atau saudara perempuannya.
Lelaki yang timggal di Los Angeles, Amerika Serikat (AS) ini memposting beberapa foto di Facebook bersama sang ibu yang terlihat seperti seusianya.
"Memiliki seorang ibu muda asal Asia sangatlah hebat, sampai kamu melihat seseorang seusiamu menembaknya," tulis Jonathan dalam grup Facebook Australia, Subtle Asian Traits.
Ya, Jonatahan adalah orang Vietnam, ia memuji nenek moyang Asia-nya atas cahaya muda yang menurun kepada sang ibu yang kini berusia 40-an.
Jonathan membagikan rahasianya kepada dunia, dia mengatakan ibunya jalani diet Keto yang ketat, makan rendah karbohidrat, lemak tinggi, dan menghindari makanan olahan.
Ibunya juga melakukan rutinitas perawatan kulit yang teratur.
Postingannya nya telah memukau 1,4 juta anggota dalam grup Facebook tersebut. Status ini juga menarik 7.400 komentar yang menanyakan kepadanya apa rahasia di balik penampilan ibunya yang awet muda.
Baca Juga: Viral Pasutri Maju di Pilkades, Visi Misi Sang Istri Jadi Sorotan
Kebanyakan mereka berasumsi bahwa perempuan itu adalah pasangannya.
"Woah. Dia cantik. Kupikir dia adalah pacarmu. Aku berkata pada diri sendiri, 'pasangan yang cantik'," ungkap salah seorang anggota grup tersebur.
"Ibumu terlihat seperti saudara perempuanmu, apa rahasianya," tanya yang lain yang dijawab Jonathan, "Banyak buah-buahan dan berolahraga setiap hari," tanya netizen.
Satu orang juga menulis, "Mudah-mudahan saya terlihat baik ketika saya seusianya,".
Wah, seru ya, bisa terlihat seumuran dengan anak sendiri.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun