Suara.com - Tak jauh dari Stasiun Rogojampi Banyuwangi, tepat di Pasar Desa Rogojampi, Mak Mantih menjajakan sego cawuk nyaris setiap hari.
Hari ini 47 tahun sudah, Mak Mantih menjajakan sego cawuk racikannya nan melegenda. Terhitung sejak 1972, Sego Cawuk Mak Mantih menemani lidah para penggemarnya yang beregenerasi dari tahun ke tahun.
Nyaris setengah abad Sego Cawuk Mak Mantih jadi teman sarapan favorit para penggemarnya yang menyambangi Pasar Desa Rogojampi.
Seporsi Sego Cawuk Mak Mantih nan melegenda terdiri dari nasi putih hangat yang berkelindan bersama parutan kelapa, jagung bakar serut dengan olahan cabai, bawang merah, bawang putih, serta asam bersiramkan kuah pindang nan menggugah selera.
Sajian ini kian sempurna dengan tambahan lauk macam telur pindang, pepes ikan, pepes cumi, kikil dan taburan kerupuk kulit.
Menyambangi warung Sego Cawuk Mak Mantih di Pasar Desa Rogojampi, kita harus bertolak sekitar 12 kilometer dari pusat keramaian Banyuwangi.
Setiap harinya, sang maestro beroperasi dari pukul 06.00 hingga 11.00 siang.
So, berlibur ke Banyuwangi, pastikan Sego Cawuk Mak Mantih masuk dalam itinerary kamu ya!
Berita Terkait
-
Jelajahi Keindahan Rahasia Taman Nasional Meru Betiri
-
Banyuwangi Tenggelamkan 35 Apartemen Ikan untuk Pulihkan Laut
-
Menemukan Keajaiban Pantai Sukamade, Surga Tersembunyi di Jawa Timur
-
Pantai Pulau Merah: Kombinasi antara Sunset Indah dan Berselancar
-
Gempa 5,7 Magnitudo Guncang Banyuwangi, 7 Bangunan Rusak
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
Terkini
-
Apa Sih Kelebihan Tumbler Tuku? Cek 3 Rekomendasi Lain yang Tak Kalah Berkualitas
-
Bisa Jadi Pilihan Piyama Anda Mempengaruhi Tidur: Temukan Alasannya!
-
5 Sepatu On Cloud Diskon hingga 66 Persen di Foot Locker, Bisa Hemat Jutaan!
-
Ruang Digital Makin Rawan, Ini Pentingnya Dorong Generasi Muda Melek Literasi
-
5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Niacinamide dan Blue Light Filter untuk Pekerja Kantoran
-
6 Makanan Anti Aging Alami yang Bisa Cegah Tanda Penuaan, Cocok untuk Usia 40-an!
-
5 Rekomendasi Bedak Merek Lokal yang Mirip dengan Chanel
-
5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari Ibu Hamil, Hati-Hati Sebelum Membeli!
-
7 Rekomendasi Sepatu Senam Wanita Terbaik, Harga Mulai Rp100 Ribuan Aja
-
5 Sepatu New Balance Ini Diskon 50 Persen di Sports Station, Mulai Rp400 Ribuan