Setelah museum untuk seni dan fashion, ada juga Imperial War Museum London yang diperuntukkan bagi sejarah perang.
Di sini, wisatawan dapat melihat sejarah perang mulai dari Perang Dunia I hingga sejarah perang modern.
Selain itu, pameran bertajuk The Holocaust Exhibition dan First World War Galleries juga tersedia secara permanen di sana.
4. Natural History Museum
Natural History Msuseum adalah museum yang diperuntukkan bagi sejarah kehidupan di planet Bumi.
Salah satu pajangan favorit di museum ini adalah galeri Dinosaurus, model paus biru, dan Darwin Centre.
Tidak hanya itu, berbagai macam fosil batuan, mineral, hingga tumbuhan pun dapat ditemukan di Natural History Museum.
5. Science Museum
Terakhir, ada Science Museum yang berisi galeri interaktif dan simulasi khusus bagi Anda pecinta dunia sains.
Baca Juga: Unik, 40 Orang Bernama Agus Kompak Gelar Upacara Bendera di Museum
Beberapa fitur yang ada di museum tujuh lantai ini di antaranya adalah Apollo 10 command module, ponsel Nokia lama, hingga lengan prostetik dari abad ke-16.
Yang unik, museum ini juga dilengkapi bioskop IMAX 3D yang siap membawa pengunjung untuk melihat dunia bawah laut atau luar angkasa.
Berita Terkait
-
Tiket Museum Nasional Naik Drastis, Pengamat: Edukasi Jangan Dijadikan Bisnis!
-
Museum dan Rumah Singgah Marsinah Resmi Mulai Dibangun di Nganjuk
-
Bonnie Blue Lecehkan Bendera Merah Putih, Kata-katanya Provokatif Bikin Panas Netizen
-
5 Kegiatan Seru buat Mengusir Rasa Sepi di Yogyakarta
-
UMA: 'Rumah Seni' di Museum MACAN yang Mengajak Anak Menyentuh, Merasakan, dan Bergerak!
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
7 Rekomendasi Moisturizer Cream untuk Mengunci Kelembapan bagi Pemilik Kulit Kering
-
5 Rekomendasi Sepatu Mirip Puma Speedcat Ballet Versi Lebih Murah Rp100 Ribuan
-
4 Rekomendasi Pelembap Wajah dengan Kandungan Pencerah Alpha Arbutin Mulai Rp30 Ribuan
-
5 Referensi Cerita Liburan Sekolah di Rumah untuk Tugas Mengarang yang Anti Mainstream
-
Mau Kulit Lebih Sehat dan Bebas Jerawat? Ini Makanan yang Perlu Dihindari
-
Bye-bye Kerutan! Cek 7 Serum Lokal Ampuh yang Bekerja Seperti Suntik Botox
-
5 Rekomendasi Basic Skincare dr Tompi Versi Murah di Bawah Rp50 Ribu
-
Ramalan Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 3 Januari 2026, Cek Apakah Kamu Termasuk!
-
Parfum Evangeline Tahan Berapa Jam? Ini 7 Varian yang Wanginya Paling Awet
-
5 Sepatu Trekking Lokal Vibes Salomon Ori, Produk Dalam Negeri Kualitas Jempolan