Suara.com - Kamu punya mimpi memiliki pulau pribadi? IBG, perusahaan yang memegang izin pengelolaan Kepulauan Cayman mempromosikan 'Let's Buy an Island', proyek pembelian pulau pribadi secara patungan.
Laporan CNN Travel International menyebut perusahaan ini melakukan sejumlah riset ke beberapa pulau tak berpenghuni di dunia sebelum menelurkan proyek terkait.
Terdapat sekitar lima pulau pribadi yang masuk dalam daftar IBG antara lain Pulau Kopi di Belize, Pulau Malaipo di Filipina, Pulau Mannion di Irlandia, Pulau Panama di Panama hingga Nangashanti Resort di Kalimantan.
Setiap pulau direncanakan akan dihuni sekitar 5 ribu orang. Sementara para calon pembeli pulau, dapat berpatungan membeli tiket seharga Rp 284 ribu per orang.
IBG mengklaim hingga saat ini terdapat sekitar 150 investor yang terkumpul, dengan dana patungan sekitar Rp 1,4 miliar, dari target awal Rp 5,7 miliar.
Pulau yang berhasil dibeli akan dikembangkan menjadi pulau wisata dengan semangat melestarikan alam. Segala fasilitas dan layanan yang beroperasi di dalamnya pun diklaim akan ramah lingkungan.
Gimana menurutmu?
Berita Terkait
-
Sewa Pulau Pribadi, Segini Harga yang Harus Dibayar Ayu Ting Ting Demi Rayakan Ultah Ibu
-
Punya Suami Miliarder, Influencer Ini Dihadiahi Pulau Pribadi Rp756 M Biar Bebas Pakai Bikini
-
Potret Liburan Tahun Baru Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo di Pulang Pribadi, Vibes Old Money Memang Beda
-
Surya Paloh Punya Pulau Kaliage, Bolehkah Pulau Dimiliki Secara Pribadi?
-
Petinggi Koalisi Perubahan Berkumpul di Pulau Pribadi Surya Paloh, Bahas Cawapres Anies
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Elegansi Waktu: Jam Tangan Perhiasan 2025 dengan Horologi Tinggi dan Seni
-
5 Pilihan Merek Bedak Padat yang Tahan Lama untuk Guru Usia 40 Tahun ke Atas
-
4 Jam dari Jakarta, Pesona Air Terjun Citambur Setinggi 100 Meter yang Bikin Terpana
-
5 Serum Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun, Kulit Jadi Kencang dan Awet Muda
-
4 Zodiak Paling Beruntung Besok 22 November 2025: Dompet Tebal, Asmara Anti Gagal
-
5 Contoh Amanat Pembina Upacara Hari Guru Nasional 2025, Sarat Makna dan Menggugah Jiwa
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound