Suara.com - Di kaki gunung Pindus, di atas dataran Thessaly, Yunani, deretan perbukitan dengan relief menakjubkan, Meteora menjulang. Sebanyak 24 biara tampak bercokol di atas rangkaian keajaiban geologi nan mengagumkan tersebut.
Meteora yang oleh penduduk setempat berarti 'menggantung di udara' dan 'di langit atas' ini terbentuk akibat gempa bumi, aliran air dan terpaan udara selama jutaan tahun.
Menyisir pemandangan dari atas bukitnya, akan kita dapati lanskap agung kawasan perbukitan Meteora. Di antara bukit bebatuan dengan relief menakjubkan itu, tampak hamparan tumbuhan hijau menyelimuti dataran.
Dan di antara bukit-bukit nan menjulang, para biksu bertapa.
Menyambangi kawasan ini, kita juga dapat melihat koleksi tulang belulang dan tengkorak biksu-biksu disimpan dalam biara suci, Great Meteoran.
Berita Terkait
-
Pascabanjir Bandang Gunung Slamet, Pantai Utara Tegal Dipenuhi Kayu
-
Korban Longsor Gunung Burangrang Bertambah jadi 10 Orang
-
7 Sandal Gunung Eiger yang Nyaman Dipakai Jalan Kaki Harian, Mulai Rp200 Ribuan
-
Detik-detik Evakuasi Korban Pesawat ATR 42-500 Menggunakan Helikopter
-
Begini Jalur Evakuasi Korban Pesawat ATR42-500 dari Puncak Gunung Bulusaraung
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
Dari Ruang Kelas ke Forum Dunia: Cara Pelajar Indonesia Dilatih Jadi Diplomat Muda
-
6 Lip Balm Mengandung SPF Cocok untuk Cuaca Kering dan Berangin
-
4 Rekomendasi Moisturizer Lokal Terbaik untuk Menjaga Kekencangan dan Elastisitas Kulit
-
7 Rekomendasi Lipstik Tahan Lama, Awet Seharian Mulai Rp20 Ribuan
-
Jenis Lipstik Apa yang Tahan Lama? Intip 6 Pilihan dengan Harga Terjangkau
-
Apa Agama Ranty Maria yang Menikah dengan Rayn Wijaya di Bali? Simak Profil Lengkapnya
-
Kisah Ibu Cholifah: Dari Warung Sederhana, Percaya Diri Bantu Ekonomi Keluarga
-
Waspada Virus Nipah: Penyebab, Gejala, dan Cara Pencegahan yang Penting Diketahui
-
Deretan Merek Skincare Malaysia, Nomor 1 Paling Digemari di Indonesia
-
5 Rekomendasi Bedak untuk Menyamarkan Hiperpigmentasi Usia 45 Tahun ke Atas