Suara.com - Buat kamu pecinta fesyen, aliran fesyen yang satu ini mungkin layak diterapkan, yaitu green fashion. Gerakan yang disebut juga sebagai sustainable fashion atau fesyen berkelanjutan itu telah banyak digaungkan di seluruh dunia salah satunya di Indonesia, lho. Seperti apa, sih, green fesyen itu?
Beralih ke soal poligami, tahukah kamu bahwa bukan cuma lelaki yang bisa memiliki pasangan lebih dari satu? Perempuan juga ada, lho. Meski sama-sama kontroversial, poliandri bisa dibilang belum semarak poligami. Padahal jika ada wanita yang punya suami lebih dari satu, mereka bisa mendapatkan lebih banyak penolakan ketimbang pelaku poligami. Simak kisah perempuan pelaku poliandri di artikel lifestyle di bawah ini.
1. Mau Terapkan Green Fashion? Ini yang Harus Kamu Lakukan!
Mau Terapkan Green Fashion? Ini yang Harus Kamu Lakukan!
Gerakan sustainable fashion atau fesyen berkelanjutan (disebut juga green fashion dan eco fashion) telah banyak digaungkan di seluruh dunia salah satunya di Indonesia.
2. Punya 3 Suami, Wanita Ini Bingung Tentukan Ayah Biologis Anaknya
Meski sama-sama kontroversial, poliandri bisa dibilang belum semarak poligami. Padahal jika ada wanita yang punya suami lebih dari satu, mereka bisa mendapatkan lebih banyak penolakan ketimbang pelaku poligami.
Hal itu salah satunya dialami seorang wanita asal Uganda bernama Ann Grace Aguti. Sosoknya menjadi viral setelah ketahuan punya tiga suami.
Baca Juga: Pria Bisa Abaikan Ucapan Wanita hingga 300 Kali Setahun, Ini Alasannya
3. Kecanduan Seks, Wanita Ini Akui Pernah Tidur dengan Ratusan Pria Asing
Masalah kecanduan seks bisa dialami siapa saja, salah satunya perempuan asal Inggris bernama Laurie Jade Woodruff. Dia bahkan bisa tidur dengan enam pria berbeda setiap pekan.
Melansir The Sun, media sosial Instagram disebut mempermudah dirinya untuk memenuhi hasrat seksual. Setiap kali mengunggah foto seksi, tak butuh waktu lama untuknya digoda pria-pria hidung belang.
4. Pakar Beberkan Asal Usul Hoax Vaksin Sebabkan Anak Autis
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
3 Shio yang Diramal Kurang Beruntung di Tahun 2026, Simak Cara Mengatasinya
-
5 Face Mist Murah Mencerahkan Wajah, Kulit Glowing Seketika Saat Liburan
-
Ramalan Shio Tahun Kuda Api 2026, Siapa yang Paling Beruntung?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Anti White Cast untuk Aktivitas Tahun 2026
-
7 Inspirasi Gaya Rambut Wanita 2026, Simpel Tetap Stylish
-
Promo Pesta Awal Tahun 2026 di Indomaret, Diskon Besar-besaran Hingga 50 Persen
-
7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
-
Apakah Bank Buka Tanggal 2 Januari 2026? Cek Jadwal Operasionalnya
-
15 Prompt AI Tahun Baru 2026 yang Kreatif, Relevan, dan Siap Digunakan
-
Cara Aktivasi Akun Coretax, Masih Boleh Dilakukan di 2026? Begini Ketentuan Resmi DJP