Suara.com - Aktor papan atas, Brad Pitt membuat pengakuan mengejutkan ketika berbincang dengan lawan mainnya di film Meet Joe Black, Anthony Hopkins. Ia mengaku tak pernah menangis selama 20 tahun terakhir.
Semua ini terungkap ketika keduanya saling bertukar pengalaman tentang perubahan emosi yang terjadi seiring dengan usia yang semakin matang.
Saat muda, mantan suami Angelina Jolie ini mengaku pantang meneteskan air mata dan jauh dari kesan laki-laki cengeng.
"Aku tak pernah menangis untuk waktu sekitar 20 tahun," ujarnya seperti yang dilansir dari laman Aceshowbiz.
Namun belakangan, ia jadi lebih peka. Brad Pitt bisa sensitif dengan berbagai hal, seperti yang berkaitan dengan anak-anaknya, teman-teman dan kabar berita.
"Benar-benar tersentuh," ujarnya pada Hopkins.
Brad Pitt juga bicara tentang masa lalunya yang sangat sulit. Ia sempat berada di posisi terburuk ketika masyarakat sangat cepat menghakimi. Ia mengaku itu adalah pertarungan paling sulit dalam hidupnya.
"Masyarakat dengan mudah menghakimi dan seolah tidak memberikan kesempatannya untuk berusaha menjadi lebih baik," ujarnya.
Brad Pitt juga terang-terangan tentang dirinya yang kecanduan alkohol. Menurutnya itu adalah tindakan yang buruk tapi ia menghargainya sebagai sebuah proses yang membawanya pada pemikiran yang lebih bijaksana.
Baca Juga: Alergi Air, Gadis Ini Demam hingga Migrain saat Berkeringat dan Menangis
"Saya menyadari, sebagai tindakan nyata pengampunan bagi diri saya untuk semua pilihan yang saya buat dan tidak saya banggakan, bahwa saya menghargai kesalahan langkah itu, karena itu pada akhirnya membawa pada kebijaksanaan," katanya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Siapa Saja Shio Paling Beruntung 14 November 2025? Ini 6 Daftar Lengkapnya
-
Benarkah Madu dan Sirup Maple Lebih Sehat dari Gula Biasa? Ini Faktanya
-
5 Rekomendasi Lipstik Transferproof: Tahan Lama, Cocok untuk yang Suka Jajan
-
SPF Lebih Tinggi Pasti Lebih Baik? Ini 5 Mitos Sunscreen yang Ternyata Salah Kaprah
-
Jelajahi Pacitan: Panduan Lengkap Destinasi Wisata Surga Tersembunyi di Jawa Timur
-
4 Parfum Aroma Powdery yang Wajib Kamu Coba, Harga Mulai Rp100 Ribuan
-
Apakah Sunscreen Bisa Memutihkan Wajah? Cek Fakta dan Rekomendasi yang Layak Dicoba
-
5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
-
5 Sampo Terbaik untuk Menyamarkan Uban di Usia 50-an, Rambut Tampak Muda Kembali
-
Hari Ini Apakah Malam Jumat Kliwon? Intip Weton Kalender Jawa 14 November 2025