Suara.com - Zodiak Aquarius sedang sering disorot karena dianggap tak sopan. Masalahnya sepele, gara-gara tak mengetuk pintu sebelum masuk ruangan.
Yuk, liat apa terawanagn zodiakmu dari laman Astrology.com.
1. Aries
Dedikasimu untuk sebuah proyek mungkin terkendala SDM. Jika kamu memang terobsesi dengan proyek ini, yakinkan dirimu sendiri untuk bekerja lebih keras lagi.
2. Taurus
Kamu merasa seperti dikhianati kekasih? Wajar saja, kamu selama ini bekerja dengan hati dan berusaha memberikan yang terbaik tapi timbal balik yang didapat justru menyakitkan.
3. Gemini
Naga adalah monster yang luar biasa, tetapi bos yang bernapas api adalah kuda yang menakutkan. Bersiaplah, kamu akan berurusan dengan keduanya.
Lantas, bagaimana dengan zodiak lainnya? Klik artikel selengkapnya.
4. Cancer
Jika satu orang bisa lolos begitu saja, maka orang lain akan berpikir mereka juga bisa. Anarki akan segera pecah di seluruh kantor. Menjadi netral adalah ide terbaik.
5. Leo
Kemajuanmu di dunia kerja sangat lambat hingga tak ada orang yang menyadari prestasimu. Cobalah menjadi sedikit aktif untuk mendapat perhatian.
6. Virgo
Jika kamu bukan tipe orang yang mengangkat tangan di kelas, sekarang saatnya melakukannya di tempat kerja. Partisipasimu akan memberikan beberapa poin, jangan sia-siakan kesempatan.
Baca Juga: Top 3 Lifestyle: Makan Buah Selama 20 Tahun, 4 Zodiak yang Tak Bisa On Time
7. Libra
Kamu selama ini terlalu baik hingga orang lain tak lagi kesulitan melakukan pekerjaannya. Ingat mereka juga punya tanggung jawab yang harus dilakukan di kantor.
8. Scorpio
Kamu akan terlibat dalam perjalanan binis dalam waktu dekat. Bisa ke luar negeri atau hanya di luar kota. Manfaatkan kesempatan ini dengan baik dan serap ilmu sebanyak mungkin.
9. Sagitarius
Kamu harus lebih peka melihat umpang yang mendatagimu. Bisa jadi itu datang dari divisi yang sangat penting, jadi rajin-rajinlah membuka email.
10. Capricorn
Ini mungkin terdengar sepele, tapi memesan makanan ketika kalian bekerja secara tim adalah kunci merekatkan hubungan sekaligus rahasia kerja lebih maksimal.
11. Aquarius
Ketahuliah, setiap orang membutuhkan sedikit privasi. Sekalipun tidak ada pintu, mengetuk sebelum masuk ruangan adalah kesopanan yang umum. Jangan biarkan kebiasaan buruk ini berlanjut.
12. Pisces
Apa tujuan dari semua kesibukanmu? Jika uang, maka kamu sudah memiliki lebih dari cukup. Sekarang cukup istirahatkan dirimu dan pergi berlibur.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Kesibukan Kota Bikin Sulit Atur Waktu Renovasi, Desain Interior Kini Bisa dari Rumah
-
Link Download Kalender 2026 versi PDF Lengkap Daftar Libur Nasional, Cuti Bersama dan Long Weekend
-
Zodiak Leo Itu Orangnya Seperti Apa? Ini Alasan Mereka Selalu Jadi Pusat Perhatian
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Terbaik: Mulai dari Beginner hingga Pelari Jarak Jauh
-
5 Produk Daily Cream dari Viva, Ampuh Atasi Flek Hitam hingga Kulit Kering
-
5 Rekomendasi Lipstik OMG untuk Kulit Sawo Matang, Bikin Wajah Cerah dan Tidak Pucat
-
7 Bedak Tabur yang Bisa Bantu Tutupi Flek Hitam, Tak Perlu Foundation Tebal
-
5 Pompa Air untuk Kedalaman 20 Meter, Harga Murah Mulai Rp1 Jutaan
-
Zodiak Leo Bulan Apa? Ini Fakta dan Kepribadian Si Raja Zodiak
-
Apa Pekerjaan Sabrina Alatas? Sosoknya Ramai Jadi Perbincangan