Suara.com - Jika bicara tentang perdana menteri termuda, pikiran kita langsung melayang pada sosok Justin Trudeau asal Kanada. Kini Finlandia juga memiliki perdana menteri termuda, yaitu Sanna Marin.
Melansir Guardian, Sanna Marin adalah mantan menteri transportasi yang terpilih jadi pemimpin termuda sekaligus perdana menteri wanita ketiga di Finlandia.
Ketika memberikan pernyataannya, Sanna memilih berbicara tentang umur dan gender. Ia mengaku tak ambil pusing dengan itu semua karena fokusnya adalah bekerja.
"Saya tak pernah memikirkan umur dan gender. Saya memikirkan alasan-alasan mengapa saya masuk dalam politik dan hal-hal yang membuat kami dapat kepercayaan dari pemilih," ujarnya.
Dalam wawancaranya dengan Channel Mews Asia, Sanna mengatakan dirinya sangat tersanjung karena terpilih sebagai perdana menteri. Namun, ini juga sekaligus jadi PR besar baginya karena ia harus bisa membangun kepercayaan masyarakat.
"Kami memiliki banyak pekerjaan untuk membangun kembali kepercayaan," ujar Sanna Marin.
Sanna Marin sendiri memiliki langkah yang cukup baik di dunia politik. Ia terjun pada umur 27 tahun dan awalnya menjabat sebagai walikota Tampere di Perkanmaa, yaitu sebuah daerah di selatan Finlandia.
Selanjutnya pada 6 Juni 2019, ia ditunjuk jadi Menteri Transportasi dan Komunikasi.
Lalu pada Minggu (8/12/2019) kemarin, Sanna Marin dipilih sebagai Perdana Menteri menggantikan Antti Rinne yang mengundurkan diri pada Selasa (3/12/2019) pekan lalu karena tak lagi mendapat kepercayaan partai atas penanganannya dalam mengatasi mogok massal.
Baca Juga: Di Kalangan Selebriti Hollywood, Kylie Jenner Termasuk Miliarder Termuda
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
-
Apakah Bank Buka Tanggal 2 Januari 2026? Cek Jadwal Operasionalnya
-
15 Prompt AI Tahun Baru 2026 yang Kreatif, Relevan, dan Siap Digunakan
-
Cara Aktivasi Akun Coretax, Masih Boleh Dilakukan di 2026? Begini Ketentuan Resmi DJP
-
4 Zodiak yang Diramal Bakal Hoki Sepanjang Bulan Januari 2026, Kamu Salah Satunya?
-
6 Shio Paling Beruntung Hari Ini 1 Januari 2026, Hoki di Awal Tahun Kuda Api!
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Selevel Docmart: Harga Lebih Bersahabat, Kualitas Tak Kalah
-
3 Zodiak Paling Beruntung Sepanjang 2026, Karier dan Cinta Dalam Genggaman
-
Hidup Makin Digital, Layanan Antar Barang Ikut Berubah Lebih Personal
-
5 Rekomendasi Krim untuk Mengurangi Kerutan, Harga Terjangkau Mulai Rp15 Ribuan