Suara.com - Kisah cinta memang sering kali sangat tak terduga. Bahkan, bukan hal baru lagi jika seseorang berakhir melabuhkan hatinya kepada pasangan sahabatnya sendiri.
Hal ini salah satunya dialami Katrina Hawes. Melansir The Sun, Rabu (18/3/2020), perempuan 41 tahun asal Newcastle, Australia, ini mengungkapkan betapa berat perjalanan hidup dan juga kisah cintanya.
Namun, ini bukanlah tentang pengkhianatan sahabat atau perselingkuhan.
Katrina bertemu dengan sahabatnya, Kelly Velt, saat keduanya bekerja di sebuah lembaga bantuan hukum pada 2001 lalu. Kelly pun menjadi bridesmaid untuk Katrina saat dia menikah pada Oktober 2003. Dua tahun kemudian, Katrina juga melakukan hal yang sama untuk pernikahan sang sahabat.
Kedua pasangan ini pun memiliki keluarga bahagia dan masing-masing telah dikaruniai buah hati.
Tak disangka, suatu hari Kelly didiagnosis bahwa dirinya menderita tumor otak. "Dia baru 29 tahun. Anak-anaknya masih berumur tiga dan satu tahun," kata Katrina.
Setelah berjuang melawan tumor otak, Kelly pada akhirnya menghembuskan nafas terakhir saat dirinya berusia 31 tahun.
Hanya lima hari setelah pemakaman Kelly, Katrina mengantarkan suaminya, Corey, memeriksakan diri ke dokter. Seperti sudah jatuh tertimpa tangga, pasangan ini diberitahu jika Corey memiliki kanker pankreas.
Corey pun menjalani pengobatan di Jerman. Namun saat kembali, apa yang didapat justru hal yang lebih buruk. Ternyata sebenarnya Corey menderita kanker hati dan tumornya telah menyebar hingga pankreas.
Baca Juga: Jessica Iskandar Pamer Foto Prewedding, Warganet Langsung Istighfar
Sebagai bentuk empati, Katrina mengatakan, Hendra sudah banyak membantunya sejak Corey divonis sakit parah. Begitu pula setelah Corey meninggal dunia pada akhir 2013.
Katrina dan Nathan merasa saling nyaman. Setahun setelah kepergian Corey, mereka berdua mulai berkencan dan menata kisah cinta yang baru.
"Kami tidak melupakan Daddy dan kami akan mencintai dia selamanya. Tapi, Nathan dan aku telah memutuskan untuk menjadi lebih dari teman," tutur Katrina kepada anaknya, Riley dan Maddison.
Nathan dan Katrina menikah pada September 2017. Pasangan itu kini hidup bahagia dan membesarkan empat anak mereka bersama-sama.
"Terlepas dari kebahagiaan kami, kami telah kehilangan beberapa teman yang tidak menyetujui hubungan kami. Namun aku tahu aku tidak mengkhianati Kelly. Aku merawat anak-anaknya," ujarnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Specs Coanda vs Ortuseight Hyperblast 2.0, Duel Sepatu Lari Lokal Rekomendasi Dokter Tirta
-
Kalender Jawa 28 Oktober 2025 Selasa Pon: Mengungkap Sifat dan Peruntungan Weton Lainnya
-
5 Cushion Minim Oksidasi dan Cocok untuk Kulit Berminyak, Bye-Bye Wajah Kusam!
-
Bikin Negara Minta Maaf, Siapa MC Radio Televisyen Malaysia yang Salah sebut Prabowo jadi Jokowi?
-
Pendidikan Humaniora Digital: Menjaga Keseimbangan Teknologi dan Nilai Kemanusiaan di Era Modern
-
7 Matcha Powder Terbaik untuk Bikin Latte di Rumah: Rasa Lezat, Lebih Hemat
-
Terinspirasi dari Ruang Ganti Atlet Tenis, Lacoste Ubah Runway Jadi Panggung Atletik yang Elegan
-
Biodata dan Agama Rinaldi Nurpratama, Kakak Raisa Punya Karier Mentereng
-
IN2MOTIONFEST 2025: Indonesia Siap Jadi Pusat Mode Muslim Dunia
-
4 Rekomendasi Parfum Bohe Terbaik, Aroma Segar Tahan Lama hingga 8 Jam