Suara.com - Yogyakarta memang dikenal sebagai sentra kuliner nikmat dan tentunya memili cita rasa yang begitu khas. Salah satu kuliner tradisional populer di Yogyakarta ialah gudeg.
Momen lebaran kali ini berbeda dari biasanya, tidak sedikit orang-orang yang terpaksa menunda mudik demi mencegah penularan virus corona di kampung halaman mereka.
Untuk mengobati rasa rindu akan kehangatan kuliner Yogyakarta, berikut kami rangkum cara membuat gudeg yang nantinya dapat Anda sajikan ketika Hari Raya Idul Fitri.
Bahan-bahan membuat gudeg:
- 3 butir telur
- 2 iris nangka muda
- 500 ml santan (atau bisa diganti dengan 1/4 dari satu butir kelapa).
Bumbu gudeg:
- 3 siung bawang putih
- 6 siung bawang merah
- 1 sendok makan ketumbar yang sudah disangrai
- 1 ruas jari lengkuas
- 2 lembar daun jeruk
- 1 lembar daun salam
- 1 batang sereh geprek
- 1 sendok teh garam
- 1 sendok teh kaldu bubuk
- 1 gandu gula merah
- Minyak secukupnya untuk menumis bumbu
Langkah membuat gudeg:
- Pertama-tama, rebus nangka muda hingga mata, lalu cuci dan peras. Jangan lupa untuk merebus telur yang sudah disiapkan lalu kupas.
- Haluskan bawang, ketumbar sangrai lalu masak dengan cara digongso dan ditamabhi dengan gula merah, daun salam, daun jeruk, sereh, lengkuas, gongso hingga matang.
- Tata seluruh bahan bumbu tadi di dalam panci beserta telur rebus, nangka muda dan juga santan. Masak hingga kuahnya menyusut sesuai selera.
- Angkat gudeg dari panci, pindahkan ke atas piring yang sudah dilapisi dengan daun pisang agar tampilannya semakin cantik.
Nah, itu dia tadi cara membuat gudeg khas Yogyakarta yang bisa dijadikan menu untuk lebaran nanti. Selamat mencoba dan semoga bisa melepas rindu kalian akan kampung halaman di Yogyakarta ya!
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
5 Toner Centella Asiatica Murah Alternatif SKIN1004, Hilangkan Chicken Skin dan Tenangkan Kulit
-
Timothy Ronald Kupas Cara Raditya Dika Mengelola Investasi demi Kebebasan Finansial
-
6 Lipstik Matte yang Minim Transfer dan Ringan di Bibir, Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Dehumidifier untuk Serap Kelembapan, Harga di Bawah Rp1 Juta
-
3 Zodiak yang Hidupnya Makin Lancar Setelah 12 Januari 2026
-
Seni Olfaktori: Mengunci Mood Lewat Aroma Dessert yang Bisa Dimakan
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga