Suara.com - Menyehatkan, Sama - Sama Bening Ternyata Jenis Air Putih Beragam.
Menyehatkan untuk tubuh dan dikonsumsi setiap hari, ternyata air putih memiliki banyak jenis. Warna yang sama-sama transparan dan jernih, sebagian besar orang banyak mengira semua air putih sama saja.
Apakah kamu salah satu dari yang mengira bahwa semua air putih kandungan dan jenisnya sama?
FYI, ternyata air putih yang selama ini kamu konsumsi merupakan salah satu dari sekian banyak jenis air tawar yang ada di dunia.
Perbedaan jenis air putih tersebut berasal dari proses produksi dan sumber mata air yang digunakan.
Tak hanya itu saja, berbagai jenis air putih sebagian kecil diolah atau ditambah dengan bahan tertentu lho!
Sama-sama bening ternyata jenis air putih beragam nih, travelers. Penasaran kan jenis air putih apa saja yang beredar dan telah banyak dikonsumsi oleh publik?
Yuk, intip info yang telah dirangkum Guideku.com dari berbagai sumber berikut ini.
1. Sparkling Water
Baca Juga: Perempuan Ini Mengaku Benci Air Putih, Lebih Pilih Dehidrasi Daripada Minum
Biasanya kalian akan menemukan sparkling water dalam kemasan eksklusif dan harga yang tentunya lebih mahal.
Lalu apa bedanya dengan air mineral biasa? Ternyata sparkling water ini merupakan air dengan kandungan karbon dioksida alami sehingga menimbulkan gelembung mirip soda.
Berbeda dengan soda, sparkling water bebas dari kandungan gula dan kalori.
2. Purified Water
Purified water merupakan air yang diolah melalui proses pemurnian terlebih dahulu.
Proses pemurnian dengan penyaringan ini digunakan untuk menghilangkan bahan polutan ataupun bakteri yang terkandung dalam air.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
5 Rekomendasi Warna Lipstik untuk Bibir Pucat agar Tampak Lebih Segar
-
Promo Superindo Hari Ini: Katalog Diskon Terbaru 14-16 November 2025 Minyak hingga Popok
-
Beda Silsilah Keluarga Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi, Siapa Pantas Jadi Raja Solo?
-
Tema dan Link Download Logo Hari Guru Nasional 2025 Versi Kemenag: Format PNG, JPG dan PDF
-
5 Rekomendasi Cat Rambut untuk Hempaskan Uban Usia 50 Tahun ke Atas
-
4 Adu Potret Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi: Rebutan Jadi Raja Solo PB XIV
-
5 Rekomendasi Sampo Terbaik untuk Kulit Kepala Dermatitis Seboroik
-
Diam-diam Berjuang Keras, 5 Shio Diprediksi Hoki Besar di Akhir 2025
-
Siapa Saja Mantan Boiyen? Intip Perjalanan Cintanya Sebelum Jadi Istri Rully Anggi Akbar
-
10 Cushion Tahan Lama dan Tidak Oksidasi untuk Kondangan, Flawless!