Suara.com - Setiap negara memiliki minuman keras lokal yang punya cita rasa khas masing-masing. Di Korea Selatan, minuman keras yang paling populer adalah soju.
Soju sendiri adalah minuman suling tradisional Korea yang terbuat dari beras atau gandum dan mengandung 16-58 persen kadar alkohol.
Soju berasal dari kerajaan Goryeo abad ke-13, yang menempati sebagian dari semenanjung Korea.
Untuk tahu lebih banyak soal soju, simak fakta unik yang dirangkum Suara.com berikut ini ya!
1. Cara minum soju
Bagi kamu pecinta drakor alias drama Korea, pasti tak asing dengan adegan minum soju dan sederet aturan yang menyertainya.
Dilansir Metro Style, soju berasal dari kerajaan Goryeo abad ke-13, yang menempati sebagian dari semenanjung Korea.
Saat ini, ratusan tahun kemudian, soju bisa dibilang sebagai minuman paling populer di Korea.
Bahkan pada tahun 2000, soju telah menjadi minuman beralkohol terbesar di dunia. Tentu saja, alasan utama popularitas global soju dikarenakan minuman ini sering muncul dalam drama Korea.
Baca Juga: Anya Geraldine Nyobain Rokok dan Minuman Keras saat SMP, Jangan Ditiru Ya
Tapi seberapa banyak yang kita ketahui tentang soju? Minuman beralkohol ikonik yang berusia ratusan tahun ini memiliki tempat unik dalam budaya Korea, seperti yang kerap kamu lihat saat kamu menonton drama Korea.
Ini dia aturan minum soju dalam budaya Korea seperti yang sering kamu lihat di drama Korea favorit.
2. Bisa jadi hand sanitizer
Soju, minuman khas dari Korea Selatan yang memiliki kadar alkohol 17-20 persen, namanya telah mendunia.
Menghadapi wabah virus Corona Covid-19 yang telah masuk ke negaranya, sebuah pabrik Soju dikabarkan akan menyumbang stok alkoholnya untuk membantu memerangi penyebaran virus Corona Covid-19 di Korsel.
Berita Terkait
-
Lamban Lindungi Rakyat dari Rokok dan Gula, 32 Organisasi Desak Pemerintah Tegakkan PP Kesehatan
-
Miris! Ibu Muda Nekat Telan 20 Obat dan Miras, Akui Dapat Tantangan dengan Imbalan Rp20 Ribu
-
Tarif Trump, Daging Babi dan Miras AS Akan Banjiri Indonesia?
-
Apotek Dilarang Bebas Jual Alkohol Murni
-
Geger Tragedi Pesta Miras di Cianjur, Ini Efek Fatal Minum Alkohol Murni 96 Persen
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
5 Lipstik Wardah yang Tahan Lama, Nyaman Dipakai Seharian
-
5 Lip Balm untuk Melembapkan Bibir Kering, Cocok Dipakai saat Puasa
-
3 Rekomendasi Sunscreen Korea untuk Kulit Kering dan Sensitif Usia 40 Tahun ke Atas
-
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
-
Apakah Boleh Puasa Nisfu Syaban Digabung dengan Puasa Ganti Ramadan?
-
Menjemput Air di Jantung Kebun, Ikhtiar Desa Lobohede Sabu Raijua Lawan Krisis Iklim
-
Usia 55 Tahun Pakai Cushion Apa? Ini 5 Produk High Coverage yang Bisa Tutupi Flek Hitam
-
Apa Itu CV ATS? Ketahui Pengertian dan Cara Membuatnya yang Benar
-
5 Sepatu Lari Lokal Carbon Plate 'Kembaran' Saucony Versi Lebih Murah
-
Episode Terakhir Batavia Tales, Tinggalkan Warisan Sejarah dan Budaya di Panggung Musikal Indonesia