Suara.com - Malam hari jadi waktu terbaik untuk memanjakan kulit. Sebab saat itu sel kulit beregenerasi. Sehingga perawatan wajah sebaiknya dimaksimalkan saat malam hari.
Kuncinya ada pada skincare. Tak harus pakai produk banyak yang berlapis. Cukup gunakan produk perawatan yang memang berfungsi membantu kulit melakukan regenerasi.
Dikutip dari Times of India, berikut lima tahapan skincare saat malam hari yang bisa Anda tiru.
1. Menghapus riasan
Salah satu langkah terpenting di malam hari adalah menghapus riasan yang digunakan sepanjang hari. Meski riasan setipis apa pun, tetap penting untuk dihapus agar tidak menyumbat pori-pori dan menjadi komedo.
Untuk membersihkan sisa riasan, gunakan micellar water agar kulit juga tetap terhidrasi.
2. Cleansing
Meski mungjin Anda jarang keluar rumah selama pandemi dan hanya menggunakan riasan tipis, tak ada salahnya tetap double cleansing. Setelah make up terhapus, gunakan pembersih untuk menghilangkan kotoran dan sebum berlebih.
Kulit bersih adalah suatu keharusan sebelum mengaplikasikan produk skincare apa pun, karena akan membantu menyerapnya dengan lebih baik.
Baca Juga: Cara Mudah dan Murah Merawat Kulit Tanpa ke Klinik Kecantikan
3. Pakai toner
Untuk perbaikan kulit di malam hari, jangan lewatkan toner. Produk itu akan membantu mengembalikan keseimbangan pH kulit dan juga meningkatkan tekstur kulit.
4. Serum atau krim malam
Setelah proses pembersihan, Anda dapat mengoleskan krim dan serum yang tepat pada langkah ini. Oleskan secara merata keseluruh wajah. Lalu ketuk kulit secara lembut dengan jari-jari Anda.
Terutama pada area bawah mata. Disarankan menggunakan jari manis, karena area itu bagian yang paling sensitif dan paling cepat berkerut jika mendapat tekanan berlebih. Sedangkan jari manis dipercaya memiliki tekanan yang paling rendah di antara jari lain.
5. Pakai pelembab
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
4 Jam dari Jakarta, Pesona Air Terjun Citambur Setinggi 100 Meter yang Bikin Terpana
-
5 Serum Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun, Kulit Jadi Kencang dan Awet Muda
-
4 Zodiak Paling Beruntung Besok 22 November 2025: Dompet Tebal, Asmara Anti Gagal
-
5 Contoh Amanat Pembina Upacara Hari Guru Nasional 2025, Sarat Makna dan Menggugah Jiwa
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
-
OMG Creator Fest 2025, Ruang Kreatif Baru untuk Mendorong Perempuan Muda Berkarya dan Berkarier