Suara.com - Penampilan Meghan Markle sebagai pembicara dalam berbagai forum dan acara virtual selalu menarik perhatian. Salah satunya ketika pada Selasa malam (13/10/2020) lalu, saat dia bergabung dengan Fortune Most Powerful Women Next Gen Summit.
Meghan tampak tampil mempesona dalam gaun musim panas bertali spaghetti Hope For Flowers berwarna biru dan putih. Dalam panggilam video yang ia lakukan dari rumahnya di Santa Barbara, Duches of Sussex terlihat mengikat rambutnya ke belakang menjadi ekor kuda rendah.
Anting-anting yang ia kenakan terlihat jelas, membuat tampilannya makin sempurna. Dilansir Hello Magazine, ibu satu anak ini ternyata mengenakan anting-anting dari merek perhiasan New York, Cuyana.
Ternyata, Meghan juga pernah mengenakan 'Luna Ear Jacket Earrings' dari merek perhiasan tersebut untuk penampilannya yang mengejutkan di America's Got Talent pada bulan September lalu.
Koleksi yang dibanderol sekitar 150 pound sterling atau sekitar Rp 2,8 jutaan ini merupakan satu dari sekian banyak koleksi perhiasan Meghan yang luar biasa.
Sering kali ia juga terlihat memakai perhiasan unik dengan arti sentimental, seperti mencerminkan nama dan lambang bintang dari sang suami Pangeran Harry dan putranya Archie.
Dalam kesempatan tersebut, bintang serial Suits itu secara terang-terangan berbicara tentang keputusannya untuk menjauh dari media sosial. Ia mengakui bahwa dia tidak berada di media sosial untuk waktu yang sangat lama. "Saya punya akun pribadi bertahun-tahun lalu yang saya tutup dan kemudian kami punya akun melalui institusi di kantor kami yang ada di Inggris," katanya.
"Tapi itu tidak dikelola oleh kami, itu adalah tim secara keseluruhan. Jadi saya pikir itu datang dengan wilayah untuk pekerjaan yang Anda miliki. Saya telah membuat pilihan pribadi untuk tidak memiliki akun apa pun," jelasnya.
Baca Juga: Meghan Markle Bandingkan Pengguna Media Sosial dengan Pecandu Narkoba
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
7 Rekomendasi Warung Selat Solo Legendaris, Rasa Otentik Sejak Tahun 70-an
-
4 Sunscreen Terbaik dengan SPF 100 yang Ampuh Blokir Sinar UV
-
Literasi Keuangan untuk Gen Z di Kampus: Bekal Wajib di Tengah Maraknya Layanan Finansial Digital
-
7 Sunscreen Paling Murah dengan Efek Mencerahkan, Kulit Kusam Teratasi
-
Era Baru Makeup Flawless: Saat Riasan Tak Hanya Mempercantik, Tapi Juga Merawat Kulit
-
Terpopuler: Beda Silsilah Keluarga 'Dua' Raja Solo hingga 5 Dosa Habib Bahar bin Smith
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!