Suara.com - Sudah sejak lama, tidak sedikit orang-orang yang mengira bahwa tomat merupakan sayur. Tapi faktanya, sebenarnya tomat merupakan buah yang sering diolah bersama dengan jenis sayur lainnya.
Dan tahukah Anda, bahwa sebenarnya ada segudang manfaat buah tomat untuk diet?
Di luar perbedaan pendapat tersebut, selain digemari akan rasanya yang manis juga kecut, tomat ternyata memiliki manfaat yang sangat baik bagi kesehatan.
Mau tahu apa saja? Simak ulasan singkat mengenai 5 manfaat tomat yang berhasil kami rangkum dari laman Hops.id--Jaringan Suara.com, Kamis (7/1/2021).
Menyehatkan mata
Sudah tidak diragukan lagi jika Vitamin A dapat membantu menjaga kesehatan mata, menaikkan produktivitas retina ketika dalam penerangan yang minim, serta meningkatkan kondisi mata agar dapat menginterpretasikan warna lebih banyak.
Semua manfaat tersebut bisa kamu peroleh setelah mengkonsumsi tomat secara rutin. Pasalnya, beta karoten dalam tomat selain dapat menjaga kesehatan jantung juga dapat berubah menjadi vitamin A ketika dicerna. Sehingga, kandungan Vitamin A dalam tomat akan semakin bertambah.
Menyehatkan kulit
Minyak zaitun memang memiliki khasiat untuk menyehatkan kulit. Lantas, apa jadinya bila dikombinasikan dengan tomat? Maka, khasiatnya akan semakin berkali lipat dalam menyehatkan kulit, menjadikannya tetap kencang dan terlihat awet muda.
Pasalnya, tomat dan minyak zaitun dapat membuat kulit untuk memproduksi pro-kolagen yang dapat melindungi kulit dari kerusakan akibat terlalu kering ataupun sering terkena paparan sinar matahari.
Baca Juga: Berkemeja dan Dasi ala Orang Kantoran, Gaya Tukang Sayur Ini Jadi Sorotan
Menyehatkan tulang
Journal of Bone and Mineral Research melakukan penelitian terhadap kandungan likopen dalam tomat yang dapat membantu menjaga kesehatan tulang. Hal tersebut terbukti lantaran kandungan likopen yang tinggi dalam tomat dapat menurunkan risiko orang terkena osteoporosis dan mengalami cedera patah tulang.
Melangsingkan tubuh
Tomat pun mengandung kalori yang cukup rendah serta karbohidrat yang dapat menjadi pengganti asupan gizi ketika kamu tengah melakukan diet.
Maka, saat hendak menurunkan berat badan, jangan tinggalkan tomat untuk dikonsumsi setiap harinya, sebab hampir setengah nutrisi yang dibutuhkan dalam tubuh sudah terkandung dalam tomat. Diet lancar, kesehatan pun tetap terjaga.
Menurunkan risiko kanker
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
Terkini
-
4 Serum Mengandung Retinal untuk Atasi Penuaan Dini, Hempas Kerutan dan Garis Halus
-
Apa Manfaat Air Mawar untuk Wajah? Ini 5 Merk Skincare yang Gunakannya
-
3 Zodiak Dapat Keajaiban Besar Mulai 26 November 2025: Kombinasi Rezeki dan Hoki
-
4 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Lavender yang Tahan Lama: Wearable, Wanginya Bikin Tenang
-
7 Sabun Muka Mengandung Kolagen untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Tetap Kencang
-
Dari Hobi Menjadi Pembinaan: Tren Olahraga Multisport Rangkul Generasi Muda
-
5 Hair Tonic Penumbuh Rambut bagi Usia 30 Tahun ke Atas, Cegah Kebotakan Dini
-
6 Shio Banjir Keberuntungan Jelang Akhir 2025: Keuangan Membaik, Impian Terwujud
-
Dari Senja Jingga hingga Panggung Budaya: Inilah Alasan Sunset Pier Jadi Magnet Baru Wisata Jakarta
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Kepala Pria Berambut Tipis, Anti Gosong