Suara.com - Saat belanja baju lewat toko online, ukuran tentu menjadi hal yang penting. Agar tidak salah pesan, ada baiknya Anda bertanya langsung kepada penjual soal ukuran baju yang tersedia.
Salah satu contohnya adalah pembeli yang viral berikut ini. Namun, ukuran yang dimintanya malah membuat penjual ikut bingung.
Lewat tangkap layar percakapan yang dibagikan @txtdarionlshop, penjual tampak bertanya ukuran apa yang diinginkan pembeli. Namun, jawaban pembeli itu di luar dugaan.
"N ukuran."
"Maksudnya kak?"
"Ukuran N," tulis si pembeli, menegaskan bahwa dirinya tidak melakukan typo.
Bingung, penjual pun menjelaskan bahwa tidak ada ukuran N. Ia hanya menjual pakaian dengan ukuran M, L, XL, hingga XXL dengan panjang dan lebar yang sudah ditentukan.
Pada akhirnya, pembeli tersebut memutuskan memesan ukuran M. Meski begitu, permintaannya seputar ukuran N sukses menjadi perdebatan warganet.
Selain viral, banyak pula yang meninggalkan komentar bertanya-tanya apa yang dimaksud dengan ukuran N.
Baca Juga: Viral Pramugara Tunjukkan Kursi Pesawat Kosong Tanpa Penumpang
"Positif thinking mungkin itu pertama kalinya beli baju," canda salah satu komentar.
"Dia habis ngerjain soal matematika kayaknya, disuruh nyari n-nya berapa."
"Mungkin N buat New Normal?" tebak yang lain.
"Mungkin N: Nyaman. Dia mau pesen yang bikin dia nyaman mungkin maksudnya."
"Barangkali dia menduga ukuran N adalah ukuran yang lebih besar dari ukuran M."
"Netral atau all size," tebak komentar warganet lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis