Suara.com - Klub sepak bola Inggris bernama West Ham United membuat langkah mengejutkan dengan menunjuk mantan bintang porno masuk jajaran manajemen klub. Ia ditunjuk untuk mengisi posisi direktur.
Melansir dari The Sun, mantan bintang porno tersebut bernama Emma Benton-Hughes. Ia ditunjuk langsung oleh presiden West Ham, David Sullivan, yang tak lain adalah kekasihnya.
Emma Benton-Hughes atau akrab disapa Eve Vorley,tak sendirian sebagai daftar baru di jajaran manajemen West Ham. Wanita 55 tahun itu ditunjuk bersama Dave Sullivan, anak David Sullivan.
Selain mereka berdua, David Sullivan lebih dulu menunjuk putra lainnya bernama Jack Sullivan. Jack diberi manat sebagai direktur pelaksana tim wanita West Ham.
Sebelum ditunjuk jadi direktur klub, Emma Benton-Hughes memang kerap menyaksikan pertandingan West Ham. Ia secara teratur terlihat bersama David Sullivan di tribune khusus direktur di London Stadium.
Sebagai informasi, karier Emma Benton-Hughes di dunia pornografi terjadi pada akhir 1990-an dan awal 2000-an. Ia tercatat pernah membintangi beberapa film dewasa.
Kariernya kemudian melejit jadi sutradara film porno, antara lain berjudul Lesbian Student Nurses dan Horny Housewives on the Job. Kini ia telah pensiun dari dunia pornografi, industri mewah yang telah membesarkan namanya.
Terlepas dari itu, West Ham United tampil cukup oke di Liga Inggris musim ini. Tim besutan David Moyes itu tercatat berada di peringkat 10 dengan koleksi 26 poin.
West Ham United hanya selisih enam angka dari zona Liga Champions. Yang mana posisi empat ditempati oleh Everton yang mengoleksi 32 poin.
Baca Juga: West Ham United Tunjuk Mantan Bintang Porno Jadi Direktur Klub
Berita Terkait
-
Bantai West Ham 3-0, Manchester City Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris
-
Prediksi Manchester City vs West Ham: Peluang The Citizens Kudeta Puncak Klasemen
-
Frustrasi Ruben Amorim Usai MU Gagal Kalahkan West Ham, Terancam Zona Eropa
-
Klasemen Liga Inggris: Gol Magassa Tahan Manchester United di Peringkat Kedelapan
-
Ruben Amorim Konfirmasi Matheus Cunha Siap Bermain, Kunci MU Kejar Zona Empat Besar Klasemen
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart