Suara.com - Jatuh cinta tak bisa disangka-sangka. Meski begitu setiap orang biasanya memiliki kriteria pasangan idaman yang mudah bikin mereka jatuh hati.
Merangkum Yukepo.com---jaringan Suara.com, berikut beberapa kriteria perempuan idaman para pria. Apa saja, ya?
Pintar menyesuaikan diri dengan situasi yang ada dan tidak bertindak sesuka hati
Ini bisa tentang bagaimana cara seorang perempuan berpakaian, misalnya tahu kapan harus tampil sederhana atau sedikit glamor. Mereka yang pintar menyesuaikan diri dianggap lebih elegan dan cerdas di mata pria.
Perempuan idaman adalah dia yang punya selera humor yang sama
Tertawa akan membuatmu lebih bahagia, memiliki suasana hati yang positif, bahwa tampak awet muda. Nah, banyak pria suka perempuan yang gemar bercanda, periang, serta pintar menghibur dan membuat mereka tertawa.
Menerima kekurangan pasangan dengan lapang dada
Tidak ada manusia yang sempurna sehingga sungguh menyenangkan jika bisa memiliki pasangan yang mampu menerima kekuranganmu. Bukan hanya menerima dan menutupi kekurangan, melainkan juga saling melengkapi dan berkembang bersama.
Taat beragama, apa pun kepercayaan yang dianutnya
Baca Juga: Romantis! Lupa Sudah Menikah karena Alzheimer, Pria Ini Lamar Istrinya Lagi
Bukan cuma para pria, perempuan pun mempertimbangkan poin ini saat mencari pasangan idaman. Ini adalah salah satu faktor yang menentukan bagaimana nantinya bisa terus belajar untuk lebih mendekatkan diri kepada Sang Pencipta.
Sesekali kali merajuk manja, tapi juga tak lupa perhatian ke pasangan
Pria mana yang tidak suka diberi perhatian? Selain itu, di balik pria yang tangguh dan sukses, tak dipungkiri ada peran besar perempuan tercinta yang selalu mendukung mereka.
Tak harus cantik, tapi setidaknya mampu merawat diri dengan baik
Ini menunjukkan bagaimana kamu mencintai dan menghargai tubuhmu sendiri. Jika sudah bisa mencintai diri sendiri, harapannya juga bisa menular kebiasaan baik tersebut kepada pasangan.
Perkara merawat diri bisa menyangkut berbagai hal, termasuk pola makan dan olahraga.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
Terkini
-
Menyingkap Pesona Tersembunyi Gua Jomblang: Dari Cahaya Hingga Ekosistem
-
4 Serum Mengandung Retinal untuk Atasi Penuaan Dini, Hempas Kerutan dan Garis Halus
-
Apa Manfaat Air Mawar untuk Wajah? Ini 5 Merk Skincare yang Gunakannya
-
3 Zodiak Dapat Keajaiban Besar Mulai 26 November 2025: Kombinasi Rezeki dan Hoki
-
4 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Lavender yang Tahan Lama: Wearable, Wanginya Bikin Tenang
-
7 Sabun Muka Mengandung Kolagen untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Tetap Kencang
-
Dari Hobi Menjadi Pembinaan: Tren Olahraga Multisport Rangkul Generasi Muda
-
5 Hair Tonic Penumbuh Rambut bagi Usia 30 Tahun ke Atas, Cegah Kebotakan Dini
-
6 Shio Banjir Keberuntungan Jelang Akhir 2025: Keuangan Membaik, Impian Terwujud
-
Dari Senja Jingga hingga Panggung Budaya: Inilah Alasan Sunset Pier Jadi Magnet Baru Wisata Jakarta