Suara.com - Tempat tidur dianggap sebagai benda peristirahatan terakhir di ujung hari. Tempat tidur juga jadi tempat melepas rasa lelah setelah seharian bekerja, memulihkan energi sebelum memulai aktivitas kembali esok hari.
Tapi nyatanya fungsi tempat tidur lebih dari itu, lantaran bisa mencerminkan kepribadian pemiliknya. Penasaran seperti apa? Ikuti tes kepribadian yang satu ini dan cari tahu tentang diri Anda, sebagaimana diwartakan laman BBC, Minggu (21/8/2021).
1. Tempat tidur minimalis
Jika kamar tidurmu hanya terdiri dari tempat tidur, meja dan lampu kamar, dinding cat putih dan satu buah lukisan, maka tempat tidur Anda masuk kategori minimalis.
Kamar tidur kategori ini berarti penghuninya cenderung introvert atau tertutup. Ini karena ia tidak suka mengekspresikan perasaannya lewat benda dan hiasan. Minimalis juga mengambarkan kehati-hatian, disiplin, dan menjaga semuanya tetap sederhana.
2. Tempat tidur berantakan
Jika dibandingkan waktu tempat tidur rapi dan tersusun, tempat tidur Anda lebih sering terlihat berantakan. Padahal Anda memiliki lemari, laci dan rak untuk diri Anda sendiri.
Orang pemilik tempat tidur ini cenderung tidak bisa diandalkan dan kurang bertanggungjawab pada tugas yang diembannya.
3. Tempat tidur mewah dan glamor
Baca Juga: Tes Kepribadian: Ada Tiga Mata, yang Mana Mata Milik Malaikat?
Berbagai aksesoris berkilau, ornamen, lampu gantung hingga bantal yang empuk mendominasi kamar tidur, diartikan sebagai sebuah hal yang mewah.
Orang yang menghuni tempat tidur ini diartikan sebagai orang yang sangat berhati-hati. Menciptakan ruang kamar seperti ini juga diartikan sebagai orang yang estetik. Biasanya mereka adalah seorang ekstrovert yang rela menghabiskan waktu di kamar mereka.
4. Tempat tidur yang artistik
Biasanya karakter kamar ini cenderung dipenuhi dengan karya artistik seperti lukisan, foto dan bantal beraneka warna. Meski terkesan berantakan, namin bagi penghuninya tempat tidur mereka sangatlah nyaman.
Pemilik tempat tidur ini diartikan sebagai sosok yang berpikiran terbuka, meskipun cenderung tidak terorganisir dengan baik tapi mereka memiliki minat yang tinggi pada seni dan budaya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
Terkini
-
5 Rekomendasi Bedak Merek Lokal yang Mirip dengan Chanel
-
5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari Ibu Hamil, Hati-Hati Sebelum Membeli!
-
7 Rekomendasi Sepatu Senam Wanita Terbaik, Harga Mulai Rp100 Ribuan Aja
-
5 Sepatu New Balance Ini Diskon 50 Persen di Sports Station, Mulai Rp400 Ribuan
-
5 Sabun Muka Mengandung Glycolic Acid, Bikin Kulit Kusam Jadi Cerah
-
Tumbler Tuku Terbuat dari Bahan Apa? Ini Spesifikasi, Harga, dan Jenisnya
-
Seruan Ruang Aman bagi Peran Perempuan di SM Nantu Boliohuto dan Tahura BJ Habibie
-
8 Sepatu Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Mulai Rp300 Ribuan!
-
Musim Hujan Datang? Ini 7 Parfum yang Worth It Dicoba biar Wangimu Tetap Stand Out
-
Jelajahi Keindahan Rahasia Taman Nasional Meru Betiri