Suara.com - Coach memperkenalkan kembali koleksi tas Rogue melalui kampanye yang dibintangi oleh Jennifer Lopez, Kate Moss, Kki, Ma Zhe, Lu, dan Xiao Wen Ju.
Terinspirasi oleh karakteristik unik Rogue yang diabadikan di beberapa lokasi terkenal di seluruh dunia, termasuk London Bridge dan The Bund di Shanghai, kampanye ini menceritakan kisah warisan budaya Coach Rogue.
Rogue pertama kali diperkenalkan di Coach runway pada tahun 2016, terinspirasi oleh semangat bebas yang berani dan pemimpi.
Kini, Rogue diperkenalkan kembali sebagai bagian dari koleksi Musim Gugur Coach “Coach Forever, Season Two” dalam versi terbaru Coach's Signature Jacquard yang bertanggung jawab terhadap lingkungan, serta dibuat dari bahan organik dan daur ulang.
Direktur Kreatif Coach, Stuart Vevers, bulan depan direncanakan akan menerima penghargaan Hall of Fame untuk Rogue. Penghargaan Hall of Fame mengakui barang atau merek yang telah teruji oleh ketahanan waktu sebagaimana ditentukan oleh Dewan Hall of Fame.
Koleksi Rogue telah dibuat pada masa awal jabatan Vevers di Coach dan sudah ditata ulang dalam berbagai warna, bahan, dan ukuran. Hal ini menjadikan Rogue dengan cepat menjadi salah satu ikon Coach yang banyak diminati di seluruh dunia.
“The Rogue adalah tas favorit saya yang saya desain di Coach,” kata Vevers.
Coach juga akan memberikan pengalaman digital di mana pelanggan dapat mendesain dan mendapatkan tas Rogue mereka sendiri. Pengalaman berbelanja yang bisa membawa pelanggan ke virtual workshop dan memungkinkan pengunjung membuat tas Rogue yang disesuaikan dari awal.
Coach juga akan memperkenalkan dinding digital yang dirancang khusus untuk Coach, global flagship di New York, sebagai bagian dari Windows of the Future, sebuah inisiatif yang menghubungkan pelanggan Coach dengan pengalaman yang dibuat khusus dengan komunitas unik mereka.
Baca Juga: Koleksi Tas Branded Dipertanyakan, Vanessa Angel Beri Jawaban Tak Terduga
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Elegansi Waktu: Jam Tangan Perhiasan 2025 dengan Horologi Tinggi dan Seni
-
5 Pilihan Merek Bedak Padat yang Tahan Lama untuk Guru Usia 40 Tahun ke Atas
-
4 Jam dari Jakarta, Pesona Air Terjun Citambur Setinggi 100 Meter yang Bikin Terpana
-
5 Serum Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun, Kulit Jadi Kencang dan Awet Muda
-
4 Zodiak Paling Beruntung Besok 22 November 2025: Dompet Tebal, Asmara Anti Gagal
-
5 Contoh Amanat Pembina Upacara Hari Guru Nasional 2025, Sarat Makna dan Menggugah Jiwa
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound