Suara.com - Salah satu kunci keberhasilan program diet adalah menu makan yang terjaga. Pasalnya, mengkonsumsi makanan yang salah justru bisa mengakibatkan kenaikan berat badan. Itulah mengapa mengatur menu diet sehat sangat penting.
Tidak hanya pengaturan pada makan malam, menu sarapan saat diet juga perlu kamu persiapkan supaya usaha untuk menurunkan berat badan berhasil terealisasikan.
Dilansir dari Healthline, berikut 7 menu diet sehat yang cocok untuk sarapan saat ingin menurunkan berat badan.
1. Telur
Makanan satu ini kaya akan kandungan protein, vitamin, dan mineral yang sangat dibutuhkan tubuh.
Dalam sebuah penelitian, disebutkan bahwa 30 wanita obesitas yang menggunakan telur sebagai menu sarapan bisa meningkatkan rasa kenyang sehingga dapat mengurangi asupan makan selanjutnya.
Kandungan protein yang tinggi inilah yang membuat telur mampu menekan nafsu sarapan.
2. Pisang
Buah berwarna kuning satu ini memang dikenal dengan kandungan serat yang tinggi, namun tetap rendah kalori.
Baca Juga: Sukses Diet, Clara Gopa Buktikan Tak Implan Payudara
Satu pisang ukuran sedang umumnya memiliki lebih dari 100 kalori, namun mengemas 3 gram serat makanan, di mana kita membutuhkan 12 serat setiap harinya.
Serat sendiri berfungsi untuk memperlambat pengosongan perut sehingga nafsu makan akan tertahan lebih lama.
3. Alpukat
Kandungan asam oleat pada alpukat dipercaya mampu mengurangi lemak dalam perut. Selain itu, alpukat juga mengandung 20 vitamin dan mineral yang dibutuhan tubuh.
Alpukat bisa menjadi pilihan sumber serat dan lemak bagi mereka yang sedang menjalankan diet. Cara mengkonsumsi alpukat pun dapat dipadukan dengan roti dan telur sebagai menu sarapan.
4. Mata gandum atau wheat germ
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
Terkini
-
7 Body Mist dengan Wangi Paling Tahan Lama untuk Anak Sekolah, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Moisturizer Terbaik untuk Kulit Kering dan Mencerahkan, Bye Wajah Kusam!
-
7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
-
Parfum Dupe Apakah Sama dengan Parfum KW? Ini 5 Pilihan yang Murah dan Wanginya Mewah
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Panthenol untuk Perbaiki Skin Barrier Usia 40 Tahun ke Atas
-
Google Doodle Hari Ayah 2025, Simbol Cinta dan Peran Ayah dalam Tumbuh Kembang Anak
-
25 Ucapan Hari Ayah untuk Suami yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna
-
Kumpulan Doa Menyentuh Hati untuk Ayah di Hari Ayah Nasional 12 November 2025
-
7 Parfum Miniso yang Tahan Lama untuk Harian, Mirip Wangi Parfum Mahal
-
Promo Superindo 12 November 2025, Diskon Up to 50% Minyak Goreng hingga Camilan