Suara.com - Kondisi pandemi Covid-19 di Indonesia kian hari makin membaik. Sejumlah masyarakat juga mulai berani untuk berwisata.
Nah, bagi kamu yang berencana untuk berlibur ke Yogyakarta dan Bali, kini ada promo diskon hingga 80 persen dalam Traveloka Pay Day untuk wilayah Zona Hijau. Penawaran ini berlaku mulai dari 25 Oktober hingga 5 November 2021.
Sebagai salah satu upaya dalam meningkatkan kembali kepercayaan masyarakat melakukan perjalanan dan berwisata, pemerintah melalui Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI),
Beberapa destinasi wisata yang termasuk ke dalam Zona Hijau, yang mencakup Bali (Sanur, Ubud, dan Nusa Dua) serta Yogyakarta (Merapi Park dan Candi Ratu Boko).
Staf Ahli Menteri Bidang Manajemen Krisis, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia, Henky Manurung, mengatakan bahwa pariwisata merupakan salah satu sektor terpenting dalam menopang perekonomian Indonesia. Untuk itu, diperlukan partisipasi dari berbagai pihak untuk dapat meningkatkan kembali devisa sektor pariwisata Indonesia yang anjlok akibat pandemi COVID-19 ini.
"Salah satunya yaitu dengan mendorong pariwisata domestik melalui berbagai upaya, seperti program promosi Traveloka Pay Day untuk wilayah Zona Hijau. Kami mengapresiasi upaya Traveloka untuk berperan aktif dalam pemulihan sektor pariwisata tanah air.”
Menyambut baik dibukanya kembali akses perjalanan dan pariwisata di destinasi Zona Hijau, Andhini Putri, VP of Marketing Transport and Financial Services, Traveloka, menyampaikan, bahwa mereka mendukung upaya pemerintah, tak hanya dalam menekan laju penyebaran COVID-19 di Indonesia. namun juga dalam menggenjot kembali sektor pariwisata domestik.
"Dengan adanya beberapa wilayah yang sudah berhasil menjadi kategori Zona Hijau, kami melihat adanya peningkatan permintaan konsumen terhadap wilayah-wilayah tersebut, yang tentunya menjadi sinyal positif untuk pemulihan sektor pariwisata. Kami berharap program Pay Day untuk wilayah Zona Hijau ini dapat membawa angin segar bagi sejumlah pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif di wilayah tersebut, sehingga memberikan dampak positif bagi pemulihan ekonomi di sektor pariwisata tanah air," kata dia.
Baca Juga: Viral Pengunjung Cekcok dengan Staf Kafe di Bali, Ngaku Diusir Dianggap Nggak Mampu Bayar
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lewat FCU, Yohanes Auri dan Deddy Corbuzier Kumpulkan 'Avengers' Dunia Industri Kreatif
-
7 Sepatu Trail Run Lokal Siap Geser HOKA Original: Harga Murah Kualitas Tak Mau Kalah
-
4 Penyebab Henti Jantung Mendadak, Si Silent Killer Penyebab Lula Lahfah Meninggal
-
Bukan Sekadar Prestise: Inilah Alasan Sesungguhnya Pelajar Indonesia Serbu Studi ke Luar Negeri
-
4 Tips Membersihkan Wajan Gosong dengan Bahan Sederhana di Rumah, Wajib Coba!
-
6 Physical Sunscreen Terbaik dengan Perlindungan UVA dan UVB, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Body Lotion untuk Kulit Bersisik
-
5 Night Cream untuk Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
-
Apakah Sunscreen dan Sunblock Boleh Dipakai Bersamaan?
-
5 Moisturizer Untuk Kulit Kering di Cuaca Panas dan Angin