Suara.com - Kota dan Kabupaten Semarang memang dikenal dengan beragam pilihan tempat wisata. Mulai dari wisata alam, religi, sampai sejarah dapat dengan mudah kamu temukan di sana.
Sayang rasanya jika pergi ke Semarang tapi masih kebingungan menentukan tujuan wisata. Nah, supaya kamu tidak perlu repot-repot memikirkannya.
Berikut kami rekomendasikan 6 tempat wisata di Semarang 2021 yang sayang untuk dilewatkan.
1. Kota Lama
Pergi ke Semarang tanpa mengunjungi Kota Lama, rasanya belum sempurna. Kini, setelah melewati tahap renovasi, Kota lama Semarang semakin tampil menawan dan sangat cocok untuk wisatawan.
Selain dipenuhi spot foto instagramable, dengan berjalan kaki di Kota Lama, kamu dapat menikmati beberapa kuliner yang melegenda.
Alamat: Jalan Letjen Suprapto, Tanjung Mas, Kecamatan Semarang Utara
2. Benteng Pandem, Ambarawa
Beranjak sedikit dari pusat kota, kamu bisa menikmati tempat wisata sejarah di Semarang lainnya, yaitu Benteng Pandem.
Baca Juga: 3 Pertandingan Beruntun Gagal Menang, Suporter PSIS Semarang Kritik Taktik Ian Andrew
Benteng Pandem atau yang juga disebut Benteng Fort Willem ini dibangun dengan gaya arsitektur Belanda yang tentunya sangat sayang untuk tidak diabadikan.
Alamat: Bugisari, Lodoyong, Kecamatan Ambarawa, Kabupaten Semarang
3. Pagoda Avalokitesvara
Kali ini, ada tempat wisata religi umat Budha, yaitu Pagoda Avalokitesvara. Tempat ibadah yang telah dibangun sejak tahun 1995 ini merupakan pagoda tertinggi di Indonesia dengan ketinggian 45 meter.
Terdapat tujuh tungkatan di Pagida Avalokitesvara yang dihiasi empat buah patung Dewi Kwan In yang menghadap ke empat penjuru mata angin.
Alamat: Jalan Perintis, Kemerdekaan, Pudak Payung, Banyumanik, Semarang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
10 Makanan Anti-Aging Terbaik untuk Menjaga Kulit Bercahaya Usia 40-an ke Atas
-
5 Rekomendasi Lulur Lokal dengan Butiran Halus, Tidak Sakit di Kulit
-
Condovilla, Pilihan Hunian Baru Anak Kota yang Nyaman dan Punya Nilai Lebih
-
5 Rekomendasi Sepatu dengan Bantalan Empuk, Cocok untuk Lansia Nyeri Lutut
-
Lansia Cocoknya Pakai Sepatu Apa? Cek Rekomendasi yang Empuk Anti Nyeri Sendi
-
5 Bedak Padat Mengandung SPF, Lindungi Wajah dari Bahaya Fatal Sinar UV
-
CPNS 2026 Dibuka Kapan? Simak Informasi Terkini dan Prediksi Jadwalnya.
-
5 Salep Pereda Nyeri Sendi di Apotek, Cocok untuk Lansia yang Sering Sakit Lutut
-
5 Rekomendasi Panci Presto Anti Lengket dan Hemat Gas, Harga Terjangkau
-
5 Bedak Translucent yang Bagus dan Murah untuk Mengunci Makeup dengan Sempurna