Suara.com - Staycation di hotel kekinian menjadi tren yang banyak dilakukan oleh banyak orang. Pernahkah terlintas di pikiran Anda ketika memasuki kamar hotel tentang warna sprei atau bed cover?
Tentu saja, di antara kalian pasti setuju jika banyak melihat warna sprei tempat tidur hotel dominan berwarna putih cerah bukan? Lalu mengapa sprei hotel warnanya putih ya?
Ternyata sebenarnya ada alasan tersembunyi dari pertanyaan mengapa sprei hotel warnanya putih lho.
Nah, dihimpun Suara.com dari laman Guideku, Selasa (7/12/2021) ternyata warna putih pada sprei kasur di kamar hotel ini menjadi tolak ukur kebersihan penginapan yang Anda singgahi.
Ya, dari sprei berwarna putih ini para tamu bisa menilai apakah hotel tempat Anda menginap benar-benar menjaga kebersihan mereka.
Tentu saja, jika kondisi kamar dan segala sesuatu di dalamnya bersih, para tamu akan merasa nyaman serta betah menghabiskan waktu berlibur atau sekedar staycation.
Bagi pihak hotel, sprei berwarna putih memudahkan mereka menyimak noda tatkala mencuci sprei. Tak hanya itu, warna putih juga dianggap memberikan kesan mewan dan elegan di dalam kamar hotel.
Pun, sprei berwarna putih nan netral cenderung lebih mudah menyatu bersama warna interior apapun. Sehingga sanggup mengelak dari kesan tabrakan warna nan tak terhindarkan.
Nah, itu dia tadi alasan mengapa sprei tempat tidur di kamar hotel dominan berwarna putih bersih. Semoga informasi ini bermanfaat untuk Anda ya!
Baca Juga: Kelola Pasar, BUMDes di Bogor Bisa Raih Omzet Rp 800 Juta
(Guideku.com/Galih Prihatmojo)
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Terpopuler: Warna Blush On Apa yang Cocok di Usia 40-an, Beda Sepatu Slip On dan Slip In
-
Ramadan Tiba tapi Belum Bayar Utang Puasa dan Lupa Jumlahnya, Harus Bagaimana?
-
5 Rekomendasi Toner untuk Wajah Kusam, Bikin Kulit Lebih Cerah dan Glowing
-
5 Essence Toner Lokal yang Ampuh Menghidrasi Kulit Kering Kerontang, Kulit Lembap dan Kenyal
-
6 Shio yang Bakal Beruntung Secara Finansial pada Selasa 20 Januari 2026
-
5 Rangkaian Skincare Finally Found You untuk Wajah Cerah dan Glowing Setiap Hari
-
Inspirasi OOTD Imlek 2026: Intip Warna Keberuntungan Biar Hoki dan Cuan Melimpah di Tahun Kuda Api
-
3 Rekomendasi Hotel Bintang 5 di Bali dengan Fasilitas Lengkap
-
Kalpana Kochhar, Perempuan di Balik Arah Kebijakan Global Asia Selatan dan Tenggara
-
Imlek 2026 Berapa Hari Lagi? Cek Tanggal Libur dan Cuti Bersamanya