Suara.com - Masih membekas dalam ingatan saat awal pandemi Covid-19, banyak orang enggan pergi ke salon dan pilih memotong rambut di rumah.
Namun ternyata, pakar sangat menyarankan untuk tidak potong rambut sendiri sembarangan, karena ada beberapa panduan dan tips yang sebaiknya dipatuhi.
Panduan dan tips potong rambut ini, sangat cocok untuk mereka pemilik rambut lurus, bergelombang, dan keriting kering, seperti mengutip Allure, Kamis (6/1/2022) sebagai berikut:
1. Pastikan Diri Butuh Potong Rambut
Penata rambut menyarankan untuk menunggu dan berpikir sebelum Anda putuskan memotong rambut sendiri, karena bisa berakibat fatal.
"Anda tidak ingin berakhir seperti meme, tentang seorang gadis yang memotong poni hingga garis rambutnya habis," ungkap Ericson Arrunategui, Penata Rambut di New York City.
Ini karena menguasai potongan rambut yang bagus untuk diri sendiri, hanya bermodalkan tips dari profesional tidak bisa langsung sukses saat uji coba pertama.
Selama rambut tidak bercabang, sebaiknya urungkan niat untuk memotong rambut Anda sementara jika tidak mendesak.
2. Daripada Dipotong, Fokus Pada Perawatan Rambut
Solusi terbaik mencegah kerusakan rambut akibat rambut bercabang, yaitu dengan menggunakan produk perawatan rambut.
Baca Juga: Cara Membuat Sate Maranggi yang Empuk, Spesial Nikmat Khas Purwakarta
Sehingga ancaman rambut rusak bercabang karena panas, salah satunya bisa diatasi dengan serum dan masker rambut.
Perawatan rambut bisa memperpanjang waktu jeda sebelum potong rambut rutin, karena kerusakan rambut bisa dicegah.
3. Pakai Alat yang Tepat
Jika terpaksa potong rambut di rumah, jangan asal dan pakai sembarang alat, seperti pakai gunting dapur, karena bisa sebabkan masalah.
"Jangan gunakan gunting dapur karena ketajamannya tidak mencukupi, bisa sebabkan rambut terdorong dan hasilkan garis bengkok yang sulit diperbaiki," terang Justine Marjan, Penata Rambut dari Arrunategui di Los Angeles.
4. Mulai dengan Potongan Kecil
Mungkin ini saat yang tepat untuk bereksperimen dengan gaya rambut baru, tapi semakin drastis dan besar potongan rambut, semakin berisiko sebabkan kesalahan besar.
Sehingga solusinya, potong rambut sedikit demi sedikit dengan jarak yang pendek.
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Promo Black Friday 2025 di Mal, Diskon Besar-besaran
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari yang Ada Carbon Plate untuk Race Day
-
3 Shio dengan Keberuntungan Besar 24-30 November 2025, Kamu Salah Satunya?
-
5 Rekomendasi Bedak Padat Mengandung Skincare Anti Aging
-
Rangkaian Skincare yang Bagus dan Murah untuk Guru Usia 40-an
-
5 Zodiak Paling Beruntung 24-30 November 2025, Intip Hari Hokimu!
-
Tiga Negara Jadi Destinasi Liburan Favorit Warga Indonesia di 2025, Jepang Masih Nomor Satu
-
Budaya Street Dance Mendunia, Jakarta Siap Jadi Panggung Besar Para Dancer Asia
-
5 Sepatu Lari Paling Nyaman untuk Kaki Lebar dan Badan Gemuk, Harga Terjangkau
-
5 Shio Paling Hoki 23 November, Mulai dari Karier, Keuangan, dan Asmara