Suara.com - Tak selamanya kaku, hubungan antara guru dan murid terkadang juga seru dan mengasyikan. Momen inilah yang bikin sulit dilupakan karena begitu berkesan.
Baru-baru ini, seorang video siswa yang meledek gurunya viral di TikTok. Diunggah akun @radityaputraa__, video tersebut memperlihatkan siswa lelaki tengah mengerjakan sebuah soal di papan tulis.
Di sampingnya ada seorang guru perempuan yang sedang menuliskaa materi pelajaran yang sedang ia sampaikan. Lucunya, saat itu ia merentangkan tangannya ke arah si siswa untuk meminta penghapus papan tulis.
Bukannya memberi penghapus tersebut, si siswa malah merentangkan tangannya membentuk tanda hati dari tangannya dan tangan si guru.
Sadar sedang dikerjai ia pun memukul tangan muridnya itu sambil meminta penghapus di tangannya.
Menyaksikan keberanian siswa tersebut, seluruh isi kelas pun tertawa ngakak, termasuk guru dan siswa yang berada di depan kelas itu. Hal ini juga membuat heboh warganet yang melihatnya.
"Tetep masang muka cuek walau salting 10000000%," tulis dia.
Video tersebut pun telah disaksikan 5,4 juta kali dan mendapatkan 550 ribu tanda suka, serta beragam komentar lucu.
"Bahaya kalo gurunya baper," kata @rzkyxxxxxx.
Baca Juga: Ditanya Arti Garis Dua di Testpack, Jawaban Suami Bikin Terpingkal: Gagal Terharu
"Aku menyebutnya tampan dan berani," ujar @balixxxxxxx.
"Bisa kepikiran anjr," tulis @fadlxxxxxx.
"Ini the real tanpa rekayasa yah," tambah @alynxxxx.
Penasaran dengan video lengkapnya? Simak lewat tautan TikTok berikut ini ya.
Berita Terkait
-
Hina Penumpang dengan Kata Kasar, Sopir Jaklingko di Jaktim Dipecat
-
Film 5cm: Revolusi Hati Jadi Sekuel Resmi 5 cm Setelah 14 Tahun Penantian
-
Standar TikTok: Katalog Hidup Mewah yang Bikin Kita Miskin Mental
-
Film 5 CM Kembali dengan Sekuel Revolusi Hati, Bukan Lagi Soal Pendakian Gunung
-
7 Tempat Wisata Viral di Bondowoso yang Paling Hits, View Indah Cocok Buat Healing
Terpopuler
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
5 Pilihan Sepatu Lokal Mirip On Cloud Ori: Empuk Maksimal, Harga Mulai Rp400 Ribu!
-
5 Sepatu Jalan Senyaman Hoka Bondi Versi Lebih Murah
-
4 Rekomendasi Sepatu Mirip New Balance 530 Versi Lokal, Terjangkau Mulai Rp100 Ribuan
-
Energi Surya, Pilihan untuk Hidup yang Lebih Hemat Listrik
-
5 Parfum Lokal Sewangi YSL Libre, Aroma Mewah Versi Lebih Murah
-
Daftar Tanggal Merah Long Weekend Januari 2026, Sambut Libur 3 Hari di Awal Tahun!
-
7 Sepatu Salomon Original Promo Gede-Gedean di Planet Sports, Diskon 30 Persen!
-
7 Vitamin Otak Anak Rekomendasi Dokter di Apotek, Harga Mulai Rp15 Ribuan
-
5 Rekomendasi Pelembap Kolagen untuk Wajah Lembap dan Kenyal Mulai Rp17 Ribuan
-
6 Sepatu Ortopedi Ternyaman untuk Kaki Datar, Tidak Bikin Sakit saat Jalan