Suara.com - Bukan rahasia lagi bahwa awak kabin atau pramugari selalu berusaha bersikap ramah dengan penumpang. Banyak diantara mereka yang menyapa hingga mengobrol dengan penumpang untuk menunjukkan sifat ramahnya.
Meski terlihat ramah pada semua penumpang, ternyata pramugari juga memiliki isyarat khusus saat menyukai seseorang di pesawat. Melansir dari The Sun, isyarat tersebut digunakan untuk membicarakan penumpang, termasuk yang dianggap menarik.
Anggota awak kabin Owen Beddall, penulis buku Confessions of a Qantas Flight Attendant, rupanya membocorkan sejumlah isyarat di pesawat saat menyukai seseorang di barisan penumpang. Rekan-rekannya akan menggunakan kata 'Bob' untuk penumpang yang tampan.
Bob sendiri memiliki kepanjangan 'Best on Board' yang memiliki arti terbaik di penerbangan. Staf Kata ini digunakan untuk menunjuk penumpang tanpa diketahui oleh publik.
Tak hanya itu, ada pula kata rahasia lain yang bisa digunakan. Menurut salah satu anggota senior awak kabin di Australia, saat penumpang turun dari pesawat, akan ada 'permainan cheerio' yang dimainkan.
Saat penumpang turun, pramugari akan memberikan salam perpisahan seperti good bye, terima kasih, hati-hati, dan lainnya. Namun ketika seorang penumpang yang disukai lewat, mereka akan mengatakan cheerio.
Pramugari harus melakukan kata itu dengan wajah tetap lurus ke depan. Selain itu, pramugari juga tetap harus mengontrol ekspresi agar tak terlihat terlalu mencolok.
Selain itu ada pula sebutan kopi panas sebagai kode rahasia. Saat kata itu terdengar, tapi tak ada siapapun yang meminum kopi panas, bisa jadi ada penumpang dengan tampilan menarik di dekatnya.
“Saya ingat selama beberapa tahun ada kode 'kopi panas' di antara pramugari. Pramugari akan berkata, 'saya punya kopi panas di 3B!' Yang berarti ada penumpang yang sangat menarik di kursi itu yang harus diperiksa oleh pramugari lainnya," ungkap pramugari Emily Witkop, pada sebuah wawancara dengan Yahoo.
Baca Juga: Sisca Kohl dan Jess No Limit Diam-diam Sudah Menikah, Kini Punya Panggilan Baru
Tentunya kode rahasia seperti ini sangat menarik untuk diketahui. Apakah Anda pernah mendengar salah satu kode yang disebutkan itu?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
6 Shio Paling Beruntung Besok 28 November 2025, Kamu Salah Satunya?
-
6 Serum Korea Ampuh Pudarkan Flek Hitam, Ada yang Aman untuk Kulit Sensitif!
-
5 Cushion Waterproof untuk Makeup Tetap Sempurna Sepanjang Hari
-
Bukan Sungai Biasa: Bongkar Keajaiban Alam dan Sejarah Sungai Cikahuripan yang Jarang Diketahui!
-
7 Rekomendasi Serum Kolagen di Bawah Rp50 Ribu untuk Ibu Rumah Tangga
-
Kacang Mete Ampuh Mengatasi ASI Seret? Ibu Menyusui Wajib Tahu Fakta Berikut Ini
-
5 Rekomendasi Parfum Casablanca Paling Wangi dan Tahan Lama, Harga Murah Meriah
-
Huru-hara Tumbler Tuku Hilang, Begini Aturan Bawaan di KRL dan Prosedur Jika Barang Tertinggal
-
5 Merek Tumbler Stainless Terbaik untuk ke Pekerja Kantoran, Mulai Rp100 Ribuan
-
Apa Manfaat Air Cucian Beras untuk Wajah? Begini Cara Pakainya