Suara.com - Gaun memang banyak berbagai macam jenisnya. Setiap orang juga memiliki selera masing-masing soal gaun menjadi favoritnya itu. Begitu pula beberapa deretan selebriti yang selalu tampil memukau saat mengenakan gaun off-shoulder.
Biasanya sederet artis ini memakai gaun off-shoulder ketika menghadiri acara penghargaan, konser, hingga momen pernikahan. Tentu saja mereka sangat luwes saat mengenakan gaun off-shoulders itu.
Berikut adalah beberapa artis yang tampil anggun dalam balutan gaun off-shoulder. Siapa saja mereka?
Penyanyi dengan suara khas dan mempesona ini kerap tampil mengenakan gaun off-shoulder. Ketika Raisa Andriana manggung dengan balutan gaun itu, jangan ditanya lagi, sudah jelas dirinya sangat memukau.
Contohnya adalah saat mengenakan dress warna oranye di bawah ini. Gaya rambut yang digerai terlihat sangat badai.
2. Hesti Purwadinata
Selanjutnya, ada aktris sekaligus presenter viral yakni, Hesti Purwadinata. Dirinya memang lebih sering terlihat memakai gaya busana yang kasual.
Walau begitu, saat menjadi presenter pada sebuah acara yang digelar oleh salah satu marketplace asal Indonesia, Hesti tampil anggun mengenakan gaun off-shoulder warna biru. Gaya rambutnya yang dicepol semakin membuat Hesti terlihat lebih fresh.
Baca Juga: 6 Artis yang Gemar Pakai Kebaya, Ada Dian Sastrowardoyo dan Maudy Ayunda
3. Kiky Saputri
Artis ketiga yang memiliki gaya anggun saat mengenakan gaun off-shoulder adalah Kiky Saputri. Ia dikenal sebagai komika wanita yang jago roasting.
Siapa sangka di balik gaya kocaknya, ia juga nggak kalah elegan saat mengenakan gaun ini. Kiky mengenakan gaun warna silver tersebut saat menghadiri acara ajang penghargaan.
4. Maudy Ayunda
Pernikahan selebritas muda ini memang sempat bikin dunia maya heboh. Bagaimana tidak, ia dan keluarga benar-benar sangat rapi menyiapkan acara pernikahannya itu tanpa diketahui oleh publik.
Pada momen spesialnya hari itu, Maudy Ayunda juga memilih gaun jenis off-shoulder untuk pemotretan pre-wedding.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Elegansi Waktu: Jam Tangan Perhiasan 2025 dengan Horologi Tinggi dan Seni
-
5 Pilihan Merek Bedak Padat yang Tahan Lama untuk Guru Usia 40 Tahun ke Atas
-
4 Jam dari Jakarta, Pesona Air Terjun Citambur Setinggi 100 Meter yang Bikin Terpana
-
5 Serum Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun, Kulit Jadi Kencang dan Awet Muda
-
4 Zodiak Paling Beruntung Besok 22 November 2025: Dompet Tebal, Asmara Anti Gagal
-
5 Contoh Amanat Pembina Upacara Hari Guru Nasional 2025, Sarat Makna dan Menggugah Jiwa
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound