Suara.com - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil dan sang istri, Atalia Praratya, menjadi perhatian saat menghadiri pernikahan putri Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, Mutiara Annisa Baswedan dengan Ali Saleh Alhuraebi,
pada Jumat (28/7/2022) di Jakarta.
Pada kesempatan tersebut, pasangan ini tampil serasi dengan busana bernuansa hitam. Penampilan keduanya diunggah di akun Instagram masing-masing yang mendapatkan berbagai pujian.
Dalam hari spesial tersebut, Atalia menyebut sang suami sebagai James Bond Syariah, karena Ridwan Kamil tampak gagah mengenakan setelan jas dengan dasi kupu-kupu dan peci.
"Nemenin James Bond Syariah tadi malam. Berpeci," tulis perempuan yang akrab disapa Bu Cinta ini, seperti yang Suara.com kutip pada Jumat (30/7/2022).
Untung mengimbangi busana sang suami, Atalia pun tampil cantik dengan gaun hitam panjang berleher tinggi, dengan detil ruffle dan rok bertumpuk. Ia menambahkan kalung swarovski untuk mempercantik tampilan ini.
Atalia juga mengenakan hijab berwarna abu-abu muda, serta heels dan clutch bag berwarna hitam untuk melengkali tampilannya. Tentu saja, gaya keduanya yang membuat mereka menjadi sorotan.
Unggahan ini pun mendapatkan ratusan ribu tanda suka dengan komentar pujian yang beragam.
"Masya Allah cantiknya Bu Cinta," kata @wulxxxxxx.
"Bu Cinta bajunya bagus banget, cantik," ujar @astrxxxxx.
Baca Juga: Ridwan Kamil Dan Istri Hadiri Pernikahan Anak Anies Baswedan Pakai Outfit Mamba
"Bu doi kayak pak RK ada ga di Shopee pengen check out," tambah @srirxxxxxx.
"H. James Bond ini mah bu," tulis @summexxxxxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
7 Bedak Anti Geser untuk Pengendara Motor, Tahan Lama Seharian
-
10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
-
Apakah Virus Nipah Bisa Sembuh? Ini Penjelasan Medisnya
-
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
-
Cara Mencegah Terpapar Virus Nipah: Kenali Gejala dan Langkah Pencegahannya
-
3 Skincare Anti Aging Maudy Ayunda untuk Atasi Penuaan Dini, Ada Efek Botox-nya
-
Apa yang Terjadi Jika Anda Terkena Virus Nipah? Kenali Gejala dan Pencegahannya
-
7 Program Mudik Gratis Lebaran 2026, Cek Link dan Cara Daftarnya!
-
Apakah Sepatu Skechers Bisa Dicuci di Mesin Cuci? Ini 4 Serie-nya yang Washable
-
Bibir Kering Sebaiknya Pakai Lip Cream Apa? Ini 5 Rekomendasinya untuk Usia 45 Tahun