Suara.com - Viral seorang pelanggan yang memesan makanan lewat ojol saat ada di bioskop menjadi berita terpopuler lifestyle hari ini, Selasa (9/8/2022).
Ada juga tanggapan menohok wanita soal belanjaan seharga Rp 200.000.
Simak rangkuman berita lifestyle menarik lainnya dari Suara.com, berikut ini.
1. Pesan Makanan di Bioskop Lewat Ojol agar Hemat, Wanita Ini Nekat Ambil Pesanan di Depan Manajer
Keberadaan aplikasi untuk pesan antar makanan sangat memudahkan orang yang tak ingin keluar rumah untuk membeli makan. Bukan hanya itu, aplikasi pesan antar makanan juga kerap menyajikan promo yang membuat harga makanan jadi lebih murah.
Promo dengan harga murah itu pun membuat banyak orang tergoda untuk membeli makanan secara daring. Salah satu contohnya seperti yang tampak dalam unggahan akun TikTok @hazelnutmachiatto_.
2. Disebut Boros Usai Belanja Lauk Mentah Rp200 Ribu, Wanita Ini Beri Tanggapan Menohok
Ibu rumah tangga kerap kali dituntut untuk mengatur pengeluaran rumah dengan bijak. Salah satu hal yang kerap kali diminta untuk lebih irit adalah biaya membeli bahan makanan.
Baca Juga: Terpopuler Lifestyle: Viral Atlet Pencak Silat Pakai Hijab, Boneka Tiduran di Kamar Hotel
Seorang wanita bercerita dirinya kesal saat seseorang mengatakan dirinya boros karena belanja Rp200 ribuan untuk lauk pauk mentah. Padahal lauk pauk mentah yang ia beli itu untuk keperluan memasak selama 10 hari.
3. Waduh! Jerome Polin Ngaku Pernah Diminta Ibunya Makan Kembali Makanan dari Tempat Sampah, Gara-Gara Apa?
Kesuksesan Jerome Polin dalam bidang akademik tak lepas dari peran sang ibu yang selalu mendampinginya sejak kecil. Kecerdasan Jerome dalam mengerjakan soal-soal akademik nyatanya juga didukung dengan asupan nutrisi yang disediakan ibunya.
Jerome mengaku saat masih kecil dirinya jarang jajan di luar karena ibunya selalu masak di rumah.
Berita Terkait
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Sukses di Bioskop, The Housemaid Konfirmasi Lanjut Sekuel Mulai Tahun Ini
-
Review Proyektor Murah Berkualitas: 5 Pilihan Satu Jutaan untuk Bioskop Mini di Rumah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tembus Tembok Retail Modern: Cara UMKM Jakarta Barat Naik Kelas dari Lokal ke Global
-
5 Shio Paling Hoki Besok 14 Januari 2026, Ada Ular dan Monyet
-
7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
-
5 Body Lotion Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Kulit Jadi Kenyal dan Sehat Terawat
-
5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
-
Bikin Cuan Ngalir Terus, Ini 7 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan untuk Dekorasi Rumah
-
16 Januari 2026 Libur Isra Miraj, Ini Amalan yang Bisa Dilakukan Umat Islam
-
4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Bukan Buka Luka Lama, Psikolog Ungkap Pentingnya Aurelie Moeremans Tulis Pengalaman Traumatiknya
-
Viral Kisah Pilu Aurelie Moeremans, Ini Ciri Pelaku Child Grooming yang Perlu Diwaspadai