Suara.com - Siapa tak kenal Putri Marino? Aktris berbakat ini namanya semakin melejit karena memerankan Kinan dalam serial "Layangan Putus". Dirinya memiliki kemampuan akting mumpuni serta gaya busana yang unik.
Istri aktor Chicco Jerikho ini kerap memasukkan unsur kain tradisional dalam OOTDnya. Entah sebagai atasan, bawahan, atau hanya aksesoris.
Baru-baru ini, ia mengunggah foto OOTD dengan kainnya. Penampilan dan posenya pun berhasil curi perhatian.
Pasalnya ia terlihat tidak siap saat difoto. Melalui caption, ibu satu anak ini pun sedikit curhat.
"Difoto oleh @/chicco.jerikho. Ayo ke depannya pasti bisa jadi instagram husband yang baik dan benar," tulisnya sembari membubuhkan emotikon kesal.
Istilah Instagram husband yang dimaksud merujuk pada suami yang mampu membantu istri menghasilkan foto bagus untuk diunggah di media sosial. Melihat hasil foto Putri yang tampak belum siap ini, wajar bila ia merasa Chicco belum bisa menjadi sosok Instagram Husband.
Bagaimana tidak? Pada setiap foto Putri yang mengenakan outer hitam floral dipadu dengan kain batik merah ini, dia selalu terlihat merem. Posenya pun nampak kaku.
Curhatan aktris berusia 29 tahun ini pun dibalas sang suami yang menyebut hasil fotonya estetik.
Unggahan ini pun berhasil memancing warganet untuk memberikan komentar.
Baca Juga: 10 Potret Terbaru Putri Marino yang Semakin Kurus, Disanjung Dian Sastrowardoyo dan Tissa Biani
Seorang warganet menulis, ""Foto terbaik dari sekian banyak yang dijepret."
"Ya, namanya juga bapak-bapak," celetuk salah satu warganet.
Ada pula warganet yang mencoba menebak alasan Chicco tidak bisa menghasilkan foto yang bagus. Warganet tersebut berkomentar, "Posenya terlihat tidak siap tapi mukanya cakep jadi mungkin itu yang bikin masnya agak susah bedain ini bagus apa nggak, karena ya bagus-bagus aja gitu."
Namun tak sedikit pula warganet yang curhat merasa relate dengan kondisi ini. Salah satu warganet menulis, "Kenapa relate banget sih, apakah semua suami kayak begini ya."
"Kupikir hanya suamiku saja, abang pun juga ya," tambah warganet yang berbeda.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
Terkini
-
5 Pilihan Sepatu Nongkrong Lokal Sekelas New Balance Ori, Harga Murah Kualitas Dunia
-
Apa Sih Kelebihan Tumbler Tuku? Cek 3 Rekomendasi Lain yang Tak Kalah Berkualitas
-
Bisa Jadi Pilihan Piyama Anda Mempengaruhi Tidur: Temukan Alasannya!
-
5 Sepatu On Cloud Diskon hingga 66 Persen di Foot Locker, Bisa Hemat Jutaan!
-
Ruang Digital Makin Rawan, Ini Pentingnya Dorong Generasi Muda Melek Literasi
-
5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Niacinamide dan Blue Light Filter untuk Pekerja Kantoran
-
6 Makanan Anti Aging Alami yang Bisa Cegah Tanda Penuaan, Cocok untuk Usia 40-an!
-
5 Rekomendasi Bedak Merek Lokal yang Mirip dengan Chanel
-
5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari Ibu Hamil, Hati-Hati Sebelum Membeli!
-
7 Rekomendasi Sepatu Senam Wanita Terbaik, Harga Mulai Rp100 Ribuan Aja