Suara.com - Baru-baru ini Nagita Slavina berkunjung ke rumah Alshad Ahmad untuk melihat berbagai hewan peliharaan kekasih Tiara Andini ini. Nagita juga berkujung bersama Rayyanza atau Cipung, dan juga Manager Raffi Ahmad Merry.
Uniknya, saat mengunjungi rumah Alshad sendiri yang membuat kunjungan tersebut menjadi heboh adalah Merry. Rupanya, Merry sendiri sangat takut pada beberapa hewan seperti elang dan serigala milik sepupu Raffi Ahmad ini.
Saat mencoba menahan elang bernama Valkyrie ini sendiri Merry sendiri beberapa kali minta agar burung tersebut cepat diambil karena melihat dirinya terus menerus.
“Eh dia jangan ngeliat ke aku Pak, beneran Pak. Enggak kuat beneran sumpah, udah Pak dia ngeliatin aku mulu, dia benci kayaknya sama aku,” ucap Merry dalam video yang diunggah di kanal Youtube Rans Entertainment, Selasa (16/8/2022).
Lucunya, saat melihat serigala sendiri Merry langsung lari terbirit-birit. Melihat hal tersebut sendiri Alshad langsung iseng dan menarik serigala bernama Chester itu menuju Merry. Nagita sendiri juga meledek Manager Raffi Ahmad tersebut. Hal ini karena Tiara yang saat itu berada di sana justru tidak takut dengan Chester.
“Om Merry kan tadi mau kenalan katanya, tuh liat sama Tiara aja udah dielus-elus,” ucap Nagita.
Sementara itu, Merry sendiri juga tetap berlari-lari dan teriak ketakutan. Bahkan, Merry sendir juga mengancam akan mengempeskan ban motornya.
"Wa tolongin, wa. Alshad, Alshad! Kalo ke Jakarta gue kempesin motor lu ya! Astagfirullahaladzim, jangan deket-deket. Mba Gigi, gue mau pulang," ucap Merry.
Merry sendiri juga memohon-mohon kepada Tiara agar menjauhkan serigala tersebut darinya. Namun, Tiara justru malah mengerjainya dan membawa Chester ke arahnya.
Baca Juga: 7 Potret Artis Bertemu Henry Lau, Di Rumah Raffi Ahmad Disuguhkan Cemilan Cireng
“Bawa ke sana ya,” ujar Tiara sambil mendekati asiten Raffi Ahmad ini.
Karena semakin takut, Merry sendiri juga berteriak-teriak meminta diantarkan ke mobil kepada Nagita.
Sebab tidak dikabulkan Merry sendiri langsung berlari menuju mobil sambil dikejar-kejar oleh Alshad dan serigalanya, Chester. Sementara itu, beberapa orang yang ada di sana hanya tertawa-tawa melihat aksi lucu Merry tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
5 Lipstik Long Lasting Paling Murah, Anti Luntur Terkena Air dan Minyak
-
10 Rekomendasi Film dan Serial Catherine O'Hara yang Meninggal di Usia 71 Tahun
-
Whip Pink Kok Bisa Dijual Bebas? Ini 5 Fakta 'Gas Tertawa' N2O dan Efek Sampingnya
-
5 Rekomendasi Serum Bakuchiol Pengganti Retinol untuk Atasi Penuaan, Mulai Rp20 Ribuan
-
Apa itu Nitrous Oxide? Ini Manfaat dan Bahaya Gas di Whip Pink
-
Profil Catherine O'Hara, Pemain Home Alone yang Meninggal Dunia
-
5 Rekomendasi Parfum Wangi Bayi untuk Dewasa, Aromanya Segar dan Tahan Lama
-
7 Sepatu Lari Maraton Murah Rasa Premium Sekelas Adidas Adizero Adios
-
4 Krim Malam untuk Hempas Garis Halus dan Kerutan Usia 45 Tahun, Bikin Wajah Kencang
-
Menikmati Jakarta Setelah Senja: Lights Wonderland Hadirkan Wisata Malam di Tengah Mangrove PIK