Oleh sebab itu, kamu bisa mengatasinya dengan menggunakan skylight, sehingga bia memberi tambahan cahaya dari atas ruangan. Dengan penggunaan skylight, ruangan terlihat lebih terang, nyaman serta terkesan lebih mewah.
4. Minimalis Tidak Harus Kecil
Jangan salah, segala hal yang minimalis bukan berarti semuanya harus dibuat dengan ukuran yang kecil. Menghadirkan pintu besar serta jendela besar bisa kamu jadikan sebagai pilihan bila memungkinkan.
Dengan menghadirkan jendela dan pintu yang besar, hal tersebut akan memberi kesan mewah di dalam rumah, tanpa merusak kesan minimalis yang dimiliki.
Selain itu, dengan jendela serta pintu yang memiliki ukuran maksimal, kamu akan memperoleh pencahayaan yang maksimal pula. Kamu dapat menambahkan sejumlah furniture seperti furniture kayu lemari atau menambah meja rias.
5. Ceiling Tinggi
Masih berkaitan dengan poin sebelumnya, kamu dapat membuat rumah menjadi terlihat luas dan mewah dengan cara menaikkan ketinggian langit-langit rumah. Ruang terbuka tanpa sekat juga bisa dilakukan untuk mengaplikasikan ruang tinggi.
Bila ruangan terlalu sempit, kamu tidak perlu mengaplikasikan desain ini karena akan membuat ruangan menjadi kurang proporsional.
6. Pilih Elemen Dekoratif Mewah
Baca Juga: KTA Klub Menembak Milik Zakiah Aini Ternyata Bisa Dibeli di Olshop
Walaupun ruangan yang berada di dalam rumah tipe 36 begitu terbatas, tetapi bukan berarti kamu tidak dapat berkreasi dengan material serta berbagai dekorasi mewah. Kamu dapat mengaplikasikan elemen dekoratif yang tidak memakan ruang seperti hiasan dinding dekoratif.
Kamu bisa menambah elemen dekoratif seperti jam dinding, lukisan serta poster kanvas. Tambahkan lampu Kristal yang sederhana di ruang utama dengan atap yang sudah ditinggikan.
Kemunculan ruangan dekoratif ini akan membuat ruangan menjadi terlihat luas, tentu ini dapat membantu membuat rumah menjadi terkesan menarik dan mewah.
7. Tambahkan Cermin Agar Lebih Mewah
Cara lainnya agar membuat rumah yang sempit menjadi mewah adalah menggunakan cermin di ruangan tertentu. Kamu bisa memberikan cermin di bagian dinding. Pilih salah satu dinding dang anti dengan cermin sehingga membuat ruangan menjadi terasa luas dan efektif.
Penambahan cermin pada ruangan ini juga bisa memberi kesan mewah. Bagian rumah yang bisa diberi tambahan cermin adalah backlash dapur. Karena memiliki permukaan yang licin serta solid, cermin backlash juga efisien karena tidak sulit dibersihkan dari noda sisa masakan.
Berita Terkait
- 
            
              5 Ide Rooftop Rumah Minimalis yang Wajib Kamu Coba, Bikin Betah di Rumah!
 - 
            
              5 Ide Warna Interior Rumah Minimalis yang Tak Lekang Oleh Waktu
 - 
            
              8 Potret Rumah Evi Masamba, Berkonsep Minimalis dan Nyaman untuk Ditempati
 - 
            
              Tips Menyiasati Rumah Mungil Minimalis Agar Tetap Nyaman dan Nampak Luas
 - 
            
              Ini Perbedaan Dasar Proses Pembangunan Rumah Klasik dengan Rumah Minimalis
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Arti Mimpi Pasangan Selingkuh Menurut Islam dan Cara Menyikapinya: Apakah Benar Kejadian?
 - 
            
              6 Warna Lemari Pakaian yang Timeless, Gak Bakal Ketinggalan Zaman!
 - 
            
              6 Zodiak Paling Beruntung Secara Finansial di November 2025: Aries dan Gemini Siap-siap Kaya
 - 
            
              6 Produk Makeup Ini Tidak Wudhu Friendly? Waspada Menggunakannya Agar Salat Tetap Sah
 - 
            
              Kualitas Nggak Kalah dari Merek Luar! 5 Rekomendasi Merek Makeup Lokal Indonesia yang Wajib Dicoba
 - 
            
              Silang.id: Komunitas yang Menghapus Batas Komunikasi antara Tuli dan Dengar
 - 
            
              Lebaran 2026 Jatuh pada Tanggal Berapa? Cek Jadwalnya Sesuai SKB 3 Menteri
 - 
            
              Lipstik Transferproof Apakah Sah untuk Wudhu? Ini 4 Rekomendasi Produk yang Mudah Dibersihkan
 - 
            
              Surga Tersembunyi di Jawa Tengah: 6 Destinasi Wisata Magelang yang Wajib Dikunjungi
 - 
            
              7 Mitos Feng Shui yang Ternyata Salah Kaprah, Masih Banyak Orang yang Percaya