Suara.com - Viral gaya fashion show Titi Kamal berhasil menularkan perasaan bahagia di runway Jakarta Fashion Week 2023 atau JFW 2023. Penampilannya centil bak nona dari Eropa.
Dalam aksinya istri Christian Sugiono itu membawakan rancangan busana modest karya Jenna & Kaia dengan tema Woman in Rhythm di Pondok Indah Mall 3, Jakarta Selatan beberapa waktu lalu.
“Jenna & Kaia selalu memberikan koleksi yang cocok untuk semua wanita urban Indonesia untuk meningkatkan kepercayaan dirinya agar selalu menjadi versi terbaik dari dirinya," ujar Founder & CCO Jenna & Kaia, Lira Krisnalisa saat konferensi pers sebelum fashion show.
Dari 3 muse termasuk Enno Lerian dan Revalina S Temat, Titi tampil paling mencolok dengan hair stylist klasik, bak nona dari Eropa. Ditambah long dress biru metalik dengan sarung tangan di kedua tangannya, membuat ia tampil paling cetar dan berbeda.
Aksi berjalan di atas runway ibu dua anak ini juga sangat santai dan percaya diri, bahkan ia terkesan atraktif hingga membuat gaun yang dikenakannya semakin menarik, karena dibawakan dengan lincah dan ceria.
Selain itu, Titi juga mengunggah aksinya di akun instagram pribadinya, yang juga menuai komentar positif. Dalam caption ia menceritakan secara singkat pengalamannya di atas runway JFW 2023 itu.
"Hmm gimana nanti? Fashion shownya fierce gitu atau happy-happy?, Happy-happy aja yaa yang seru. Okayyy," tulis @titi_kamal dikutip suara.com, Kamis (3/11/2022).
"@titi_kamall kalau udah lenggak lenggok centil begitu, aduh vibes-nya gumusssh," sahut @rivisarivi.
"Masya Allah kok @titi_kamall syantiknya dan auranya happy terus, dengan logat manja kalau ngomong juga, pokoknya suka banget," timpal @fita_qaisharashop.
Baca Juga: Tampil Berhijab Titi Kamal Disebut Mirip Lesti Kejora
Tag
Berita Terkait
-
Gebrakan Fashion Indonesia: Purana dan Fuguku Pukau Panggung Internasional di Kuala Lumpur
-
Pedagang Sosis jadi Model JFW 2025, Pesan Saeruroh: Harus Nekat Sedikit
-
Perjalanan Saeruroh, Penjual Sosis yang Tampil di 2025 Panggung JFW dan Dipeluk Dian Sastro
-
Setelah Viral Kena Boikot, Erspo Minta Maaf Soal Azizah Salsha di JFW 2026
-
Dikecam Usai Gandeng Azizah Salsha Jadi Model di Jakarta Fashion Week 2026, Brand Erspo Minta Maaf
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
6 Urutan Skincare Malam untuk Kulit Berjerawat, Perbaiki Skin Barrier
-
Awas! Nikah Siri dan Poligami Bakal Dipenjara, Ini Aturan Lengkap KUHP Baru
-
5 Rekomendasi Sepatu Turf Mini Soccer Brand Lokal Terbaik: Minim Cedera, Mulai Rp300 Ribu
-
5 Sepatu Asics Ori Diskon di Foot Locker, Ekstra Hemat Mulai Rp450 Ribu
-
7 Rekomendasi Micellar Water Tanpa Alkohol, Aman untuk Kulit Sensitif
-
Face Oil Dipakai setelah Apa? Ini Urutan, Manfaat, dan Rekomendasi Produknya
-
5 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Kering, Hasil Makeup Tidak Crack
-
Hindari Kesalahan! 5 Kandungan Skincare yang Tak Seharusnya Dipadukan
-
5 Serum Lokal di Bawah Rp50 Ribu untuk Ibu Rumah Tangga, Bikin Wajah Cerah dan Glowing
-
5 Cara Mudah Agar Kulit dan Rambut Lebih Segar saat Bangun Tidur Pagi Hari