Suara.com - Penuaan kulit wajah termasuk hal yang ditakutkan perempuan. Meski sebenarnya penuaan tubuh sebenarnya hal alami yang terjadi seiring bertambahnya umur. Ada tips perawatan kulit yang bisa dicoba?
Di usia 30 tahun, bukan lagi jerawat atau kulit kusam, melainkan kecenderungan munculnya bintik hitam, kulit kering, garis halus pada wajah, serta warna kulit yang tidak merata. Belum lagi kantung mata yang semakin rentan kendur.
Kondisi tersebut bukan berarti tidak bisa diperbaiki. Setiap perempuan dapat mencegah berbagai permasalahan di atas dengan perawatan kulit menggunakan produk skincare yang tepat dan cocok. Berfokus pada produk anti aging, NUME-Lab Switzerland Indonesia beri tips perawatan kulit dati rumah agar glowing dan awet muda.
1. Cermat jaga kebersihan wajah
Menjaga kebersihan wajah jadi landasan perawatan kulit. Perempuan yang sudah masuk usia 30-an, penting untuk menggunakan produk yang mengandung snail mucin, bahan alami dari lendir siput yang dapat melembabkan kulit, karena dapat meminimalisir sebum berlebih dan mengurangi bintik penuaan.
Selain itu, perlu juga mencari produk yang dapat mengembalikan keseimbangan kulit, membuat kulit lembut, serta melindungi kulit wajah dari noda dan bakteri yang ada di udara dengan memberikan efek calming dan antibakteri.
2. Pastikan wajah terhidrasi
Salah satu penyebab munculnya tanda penuaan sebenarnya karena kulit yang terlalu kering. Maka dari itu, sangat penting untuk memastikan kulit wajah selalu terhidrasi dengan baik saat sudah berusia 30-an ke atas.
Tindakan sederhana itu dapat menghindari timbulnya garis halus pada wajah dan tanda-tanda penuaan pada kulit lainnya. Produk dengan kandungan hyaluronic acid, snail mucin, serta vitamin C, A, dan E cocok digunakan untuk kamu yang ingin melembabkan kulit secara efektif.
Baca Juga: Mitos Perawatan Kulit, Pasta Gigi dapat Mengobati Jerawat, Ini Faktanya
3. Jangan malas eksfoliasi untuk refresh kulit
Agar kondisi wajah semakin cerah, eksfoliasi kulit sangat direkomendasikan karena dapat mengangkat sel-sel kulit mati. Jangan lupa menggunakan peel serum dengan glycolic acid dan snail mucin yang terkonsentrasi seperti Resurfacing Night Peel Serum. Kandungan itu dapat menyegarkan lapisan kulit, mengurangi noda hitam, meminimalisir komedo dan menstimulasi sel fibroblasts yang memproduksi kolagen untuk membantu menjaga kekencangan kulit.
Skincare dengan kandungan 10 persen alpha hydroxy acid (AHA) diyakini bisa bantu memperbaiki tekstur pada kulit. Sehingga membuat kulit terasa lebih halus serta lebih cerah dan segar.
Berita Terkait
-
Kecantikan yang Mematikan: Ancaman Pemutih Kulit Mengandung Merkuri
-
5 Skincare Bioderma untuk Kulit Kering, Kualitas Premium Mulai Rp100 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer Anti-Aging untuk Usia 30 Tahun ke Atas, Mulai Rp40 Ribuan
-
9 Promo Skincare Olay di Guardian untuk Lawan Penuaan Dini dan Flek Hitam
-
Promo Akhir Tahun ZAP Clinic, Perawatan Wajah dan Tubuh Jadi Lebih Hemat
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Cara Menulis Surat Izin Tidak Sekolah karena Sakit yang Benar, Dilengkapi Contoh Siap Pakai
-
7 Merk Vitamin Anak untuk Kekebalan Tubuh, Booster Imunitas Rekomendasi Dokter
-
7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
-
5 Rekomendasi Bedak yang Wudhu Friendly: Mudah Dibersihkan dan Tak Menutup Pori
-
3 Rangkaian Skincare Wajah Milik Denny Sumargo, Cocok untuk Pria Aktif
-
Youth Break the Boundaries Wrapped 2025: Setahun Merajut Kepemimpinan Global Anak Muda
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam: Tidak Lengket, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan