Suara.com - Untuk beberapa orang olahraga dianggap siksaan, apalagi jika keseharian sudah sibuk dengan pekerjaan dan keluarga. Tapi uniknya, Asri Welas bisa mengatur waktu, bahkan ia berhasil jadi instruktur zumba loh.
Adapun cara Asri Welas membagi waktu antara aktivitas syuting, mengurus suami, anak dan olahraga, yaitu ia mencari waktu saat kedua anaknya bersekolah selama pandemi Covid-19.
"Anakku pergi sekolah pagi, jadi saya jam 9 sampai jam 10 free time, nah jadi setiap pagi di dekat rumah ada sport center, di sanggar juga ada kelas zumba. Jadi setiap pagi atau sore saya meluangkan waktu 1 sampai 2 jam, di mana anak-anakku sekolah semua," ungkap Asri Welas dalam acara diskusi khusus dengan suara.com, Selasa (22/11/2022).
Waktu inilah yang menurut ibu tiga anak itu harus dimanfaatkan dengan baik demi kesehatan tubuh kini dan masa depan.
Apalagi uniknya, Asri Welas punya cara unik untuk memecut semangatnya agar tidak surut, salah satunya dengan melihat lagi foto tubuhnya dengan berat badan 85 hingga 86 kilogram.
"Kalau kamu mager, aku udah stand by foto, foto zaman dulu yang 86 kilogramz begitu dilihat udah langsung berangkat-berangkat lagi, jadi nggak mau begitu lagi, aku harus sehat," ungkapnya.
Hasilnya perjuangan perempuan 43 tahun itu tidak sia-sia, buktinya berat badanya terpangkas 30 kilogram dalam waktu 2 tahun dengan cara ia rutin lakukan Zumba Fitness.
Selanjutnya, karena sudah terbiasa dan rutin zumba, Asri Welas mengaku bisa makan apapun yang diinginkan, bahkan nasi Padang sekalipun.
"Sekarang makan sedikit aja udah happy, yang penting 4 sehat 5 sempurna. Jadi badan kita nggak perlu banyak sekali makan karenananti akan kebuang, atau cukup kebuang," tutup Asri Welas.
Baca Juga: Cristiano Ronaldo Resmi Keluar dari Manchester United Atas Kesepakatan Bersama
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
5 Sepatu Lari Terpopuler di Strava 2025: Desain Menarik, Ada Merek Lokal Murah
-
5 Rekomendasi Krim yang Efektif Samarkan Selulit, Kulit Auto Kencang dan Awet Muda
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
5 Pilihan Moisturizer Anti Aging Terbaik di Indomaret, Mulai Rp20 Ribuan
-
Dari Fun Run hingga Photo Spot, Minions Run Hadirkan Pengalaman Lari Seru di Jakarta
-
4 Krim Pagi untuk Bantu Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun, Harga Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
Berapa Harga Buku Broken Strings Versi Cetak? Segera Rilis usai Ebook-nya Viral
-
5 Sampo Penumbuh Rambut Mulai Rp18 Ribuan, Cocok untuk Cegah Kebotakan di Usia 40-an
-
Ingin Tampak Lebih Muda di Usia 40-an? Ini 5 Sunscreen untuk Perawatan Anti Aging Harian
-
5 Sepatu Lari Hoka untuk Kaki Lebar, Nyaman dan Empuk dengan Bantalan Ekstra