Pakaian adat Papua ini khusus digunakan oleh perempuan yang masih gadis. Tujuannya untuk mengenali apakah perempuan Papua tersebut sudah menikah atau belum.
Pakaian adat ini dapat dikenakan untuk melakukan kegiatan sehari-hari dan terbuat dari kulit pohon pilihan atau daun sagu.
Sali digunakan dengan cara melilitkannya ke bagian tubuh dan lalu diatur agar bagian dalam lebih panjang dibanding bagian luar.
Jika dilihat sekilas, pakaian Sali tampak seperti kain jahitan saat dipakai oleh para gadis di Papua.
4. Pakaian adat Yokal
Jika pakaian Sali digunakan oleh perempuan Papua yang belum menikah atau masih gadis, perempuan Papua yang sudah menikah juga memiliki pakaian adat khusus, yakni pakaian Yokal.
Fungsi pakaian ini adalah untuk menutupi tubuh perempuan bagian atas dan hanya boleh digunakan oleh perempuan yang sudah menikah.
Pakaian Yokal biasanya terbuat dari kulit pohon yang berwarna mencolon, seperti cokelat tanah atau kemerahan. Pakaian ini dibuat dnegan cara dianyam dan dikenakan dengan cara melilitkan memutari tubuh perempuan.
5. Noken
Baca Juga: Tulis Kata Puitis di Instagram, Erina Gudono Malah Diledek Kaesang Pangarep
Noken merupakan salah satu asesoris pakaian adat Papua yang dikenakan Kaesang dalam foto preweddingnya.
Ini merupakan tas anyaman khas Papua yang pada masa lalu dipakai dengan cara dikaitkan di kepala. Namun seiring perkembangan zaman, Noken digunakan dengan cara diselempangkan di bahu,layaknya tas pada umumnya.
Noken biasanya terbuat dari kulit kayu atau rotan dengan cara dianyam. Fungsi Noken juga cukup banyak, diantaranya digunakan untuk membawa kayu bakar, sayuran, umbi-umbian hingga barang-barang kebutuhan sehari-hari yang dibeli di pasar.
Jika dalam keadaan kosong, noken juga bisa digunakan sebagai tempat untuk menggendong anak.
6. Rok Rumbai
Rok rumbai ini terbuat dari daun sagu kering yang menutupi tubuh bawah. Biasanya, rok ini jadi pasangan dari baju kurung yang dipakai oleh perempuan. Rok rumbai ini boleh dikenakan oleh pria, bedanya tidak ada pakaian atasan untuk pria.
Tag
Berita Terkait
-
Buruan Nyumbang Hastag! Erina Gudono Minta Saran Hashtag Pernikahannya dengan Kaesang
-
5 Momen Jelang Hari H Pernikahan Kaesang dan Erina, Iriana Jokowi Sudah di Solo Dua Minggu
-
Tidak Sembarangan! Karena Hal Ini Batik Parang Lereng Dilarang Dipakai Tamu Tasyakuran Kaesang-Erina
-
Kaesang Pangarep Ikuti Prosesi Gladi Bersih Pernikahan Tanpa Erina Gudono
-
Ketemu di Acara Gladi Bersih, Ini yang Dibicarakan Kaesang Pangarep dan Kakak Erina Gudono
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis