Suara.com - Mendapat hadiah spesial dari pasangan tentu menjadi hal yang menyenangkan. Terlebih saat hadiah yang diberikan merupakan benda yang diinginkan dan disukai.
Aktris Dinda Hauw menunjukkan hadiah yang diberikan sang suami, Rey Mbayang, melalui fitur Instastory di akun Instagram @dindahw. Tak sembarangan, rupanya sang suami memberikan hadiah sebuah tas mewah.
Akun Instagram @hermes.selebriti lantas berbagi detail harga dari tas mewah tersebut. Ya, tas cantik berwarna putih yang diberikan Rey Mbayang itu merupakan salah satu koleksi dari Hermes.
Tas dengan nama Hermes Kelly 20 sellier mushroom chevre leather ini juga dilengkapi dengan hiasan yang terbuat dari emas. Dengan kualitas bagus dan merek mewah, tak heran harga tas ini sangat fantastis.
Harga satu tas yang kini dimiliki wanita 26 tahun itu mencapai USD36.500 atau sekitar Rp565,7 juta. Tentu saja bagi banyak orang, tas seharga lebih dari setengah miliar rupiah itu sangat mahal.
Unggahan ini lantas menarik banyak perhatian warganet. Beragam komentar memenuhi unggahan ini.
"Haduh, seharga rumahku," komentar seorang warganet.
Warganet lain ikut berkomentar. "Harga segitu bisa buat bikin rumah, buat daftar haji, buat umrah, buat beli mobil," ujar warganet ini.
"Udah lebih dari cukup bikin rumah budget Rp50 juta. Nggak perlu wah, yang penting nyaman dipakai untuk ibadahnya," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Selasa (6/12/2022), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 16 ribu kali di Instagram.
Berita Terkait
-
Disebut Melarat, Syahrini Kembali Pamer Dompet Harganya Setara Mobil
-
FANTASTIS! Pamer Tas Seharga Rp 4,9 Milyar, Haters Penasaran Syahrini Pinjam ke Siapa
-
Nyaris Rp5 Miliar! Tas Hermes Syahrini Bikin Geger, Efek Sedekahnya Jor-joran?
-
Dompet Tipis Syahrini Harganya Nyaris Rp450 Juta, Warganet Iri: Pengen Banget Melarat Kayak Incess
-
Marak Diisukan Cerai dengan Reino Barack, Syahrini Asik Pelesiran ke Jepang Tenteng Tas Mewah Rp5 Miliar
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!
-
7 Tempat Wisata Viral di Bondowoso yang Paling Hits, View Indah Cocok Buat Healing
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh pada Januari 2026, Lengkap dengan Niatnya