Suara.com - Chef Arnold Poernomo merasa kehilangan Kaesang Pangarep hilang di Twitter setelah menikah dengan Erina Gudono. Pasalnya, ia merindukan meme yang dikeluarkan unggah putra bungsu Presiden Jokowi itu.
Dalam cuitannya di Twitter, Chef Arnold yang merupakan teman baik Kaesang, beberapa kali mencuit mengaku menunggu Kaesang kembali aktif di Twitter.
"Kaesang menghilang? Mana meme-memenya?" tulis @ArnoldPoernomo pada 19 Desember 2022.
Tidak berhenti di situ, di hari berikutnya Chef Arnold juga kembali mencuit, masih menunggu Kaesang online.
"Nungguin Kaesang online hari ke-2," cuit Chef Arnold, 20 Desember 2022.
Lalu yang terbaru, hari ini, Chef Arnold juga kembali mengunggah cuitan yang sama.
"Menunggu Kaesang twit hari ke-3," tulis chef dengan logat bahasa Jawa itu.
Lantaran, lelaki yang jadi salah satu juri Master Chef Indonesia itu terus menanyakan keberadaan Kaesang, maka tidak sedikit netizen yang menjelaskan bahwa bos Mangkokku itu sedang honey moon atau bulan madu dengan Erina Gudono setelah menikah.
Hal ini sesuai dengan cuitan kakak Kaesang, Gibran Rakabuming yang menjawab pertanyaan netizen dengan isyarat gambar bulan dan madu beberapa waktu lalu.
Baca Juga: Alis Menjangannya Disebut Aneh, Erina Gudono: Aku Lakukan Ini Juga Masih Terbatas
Menariknya, ternyata bukan hanya Chef Arnold yang menantikan keberadaan Kaesang, beberapa netizen juga menunggu kemunculan lelaki berusia 27 tahun itu.
"Kita sama-sama menunggu duta keramas, @kaesangp namun tidak muncul-muncul kenapa sih bikin kangen aja. Apakah mbak erina melarang duta keramas online kan jadi rindu para tawon-tawon imut seperti kita ini nggak ada artinya deh," komentar netizen @Lolykucing.
"Sama chef, twitterku begitu syuuraamm tanpa tweet-nya Kaesang," sahut @poetraadjie666.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Harga Saham INET dan BUVA Kembali Naik?
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
Terkini
-
Terpopuler: Kembali Mengenang Aktivis Marsinah, Hitung-hitungan Sanksi Adat Pandji Pragiwaksono
-
7 Rekomendasi Microwave Low Watt untuk Keluarga Baru, Daya Mulai 400 Watt
-
5 Zodiak Paling Beruntung 11 November 2025, Kamu Termasuk?
-
Ramadhan 2026 Kurang Berapa Hari Lagi? Siap-siap Sambut Bulan Puasa
-
Transformasi Peran Ibu Indonesia: Berkarya dari Rumah, Berdampak untuk Lingkungan
-
Jejak Gurun dengan Wajah Futuristik, Pilihan Wisata Arab Saudi Kini Tak Hanya Ibadah
-
World Cities Day: Membangun Kota yang Bernapas Lewat Ruang Hijau dan Alam
-
Rekomendasi Serum Somethinc untuk Mengurangi Flek Hitam, Bikin Kulit Cerah Merata
-
Profil Irene Ursula Owner Somethinc, Sudah Bangun 'Kerajaan' Kecantikan Sejak 2014
-
Resep Semur Telur Kecap Manis: Lezatnya Rasa Tradisi di Setiap Suapan!